Simulasi Angsuran KUR Mandiri 2024 Plafon Rp 50 Juta sampai 200 Juta, Bunga Rendah Mulai 6 Persen

- 14 Maret 2024, 17:00 WIB
Simulasi angsuran KUR Mandiri 2024 plafon Rp 50 juta sampai Rp 200 juta bunga rendah mulai 6 persen cek berapa cicilan perbulan.
Simulasi angsuran KUR Mandiri 2024 plafon Rp 50 juta sampai Rp 200 juta bunga rendah mulai 6 persen cek berapa cicilan perbulan. /ANTARA FOTO/NOVRIAN ARBI/Edited BERITA DIY

BERITA DIY - Berikut informasi simulasi angsuran KUR Mandiri 2024 plafon Rp 50 juta sampai Rp 200 juta bunga rendah mulai 6 persen cek berapa cicilan perbulan.

Adanya pinjaman kredit di Bank Mandiri diketahui cukup membantu bagi pelaku usaha dan UMKM yang butuh modal.

Modal usaha bisa didapat melalui pinjaman KUR Mandiri atau Kredit Usaha Rakyat dengan limit sampai 500 juta.

Bank Mandiri 2024 membuka pinjaman KUR Mandiri tahun ini dan sudah bisa diajukan langsung ke kantor cabang Bank Mandiri.

Baca Juga: Selamat Pemilik KTP Ini Dapat KUR BRI 50 Juta Tanpa Jaminan, Ini Syarat Pinjaman dan Cicilan per Bulan

Untuk mengajukan pinjaman KUR Mandiri 2024 Anda harus menyiapkan persyaratan sebagai syarat pinjaman cair.

Beberapa syarat umum untuk pinjam KUR Mandiri 2024 yakni; KTP asli calon debitur, KTP istri, dokumen KK dan surat ijin usaha.

Selain itu syarat lain untuk pinjaman KUR Mandiri 2024 yakni menyesuaikan dari jenis dan berapa uang yang dipinjam.

Khusus pinjaman dengan plafon lebih dari Rp 50 juta, calon debitur harus melampirkan NPWP dan BPJS.

Halaman:

Editor: Aziz Abdillah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x