SELAMAT! Uang Rp600 Ribu Cair ke 18,8 Juta KPM via BLT Mitigasi Risiko Pangan, Ini Cara Cek Penerima

- 15 Februari 2024, 11:30 WIB
Ilustrasi. Selamat BLT Mitigasi Risiko Pangan Kemesos akan cair kepada 18,8 juta KPM sebesar Rp600 ribu, cek penerima di sini.
Ilustrasi. Selamat BLT Mitigasi Risiko Pangan Kemesos akan cair kepada 18,8 juta KPM sebesar Rp600 ribu, cek penerima di sini. /Pixabay/EmAji

Baca Juga: UMKM Dapat Uang Bantuan BLT Rp2,4 Juta Bukan BPUM 2024, Daftarkan NIK KTP Kesini Tak Perlu Cek eform.bri.co.id

Selain BLT Mitigasi Risiko Pangan ini, terdapat bantuan sosial lain yang akan cair di tahun 2024 ini yaitu sebagai berikut.

Program Keluarga Harapan bagi KPM terdaftar DTKS Kemensos yang akan dicairkan secara bertahap dalam empat tahap pencairan untuk balita, ibu hamil, lansia, penyandang disabilitas dan anak sekolah.

Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT) atau Kartu Sembako diberikan dua bulan sekali dengan nominal Rp200 ribu per bulan kepada KPM terdaftar DTKS Kemensos.

Bantuan Pangan Beras yang disalurkan mulai Januari hingga Maret kepada 22 juta KPM dengan besaran bantuan yang diterima adalah 10 kilogram beras per KPM dan per bulan.

Baca Juga: Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 63 Pakai KTP dan KK di Link Ini, Lolos Seleksi Dapat Rp4,2 Juta

Selengkapnya, berikut cara cek penerima BLT Mitigasi Risiko Pangan 2024 sebesar Rp600 ribu.

- Buka link cekbansos.kemensos.go.id melalui browser di HP
- Masukkan data alamat penerima manfaat sesuai KTP
- Pilih provinsi, kabupaten/kota, kecamatan dan desa sesuai KTP
- Tuliskan nama penerima manfaat sesuai KTP
- Ketikkan huruf kode captcha
- Klik Cari Data dan tunggu hingga data pencairan muncul

Demikian cara cek penerima uang Rp600 ribu cair kepada sebanyak 18,8 juta KPM melalui program BLT Mitigasi Risiko Pangan 2024.***

Halaman:

Editor: Sani Charonni


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah