Cek Penerima Bantuan untuk UMKM 2024, Ada BLT Rp 2,4 Juta Cair Januari Jika KTP Terdaftar Bukan di Eform BPUM

- 12 Januari 2024, 13:49 WIB
Ilustrasi. Cek penerima bantuan untuk UMKM 2024 sebesar BLT Rp 2,4 juta cair Januari jika NIK KTP terdaftar bukan di Eform BPUM. Simak caranya.
Ilustrasi. Cek penerima bantuan untuk UMKM 2024 sebesar BLT Rp 2,4 juta cair Januari jika NIK KTP terdaftar bukan di Eform BPUM. Simak caranya. /BERITA DIY/Irsa Ardia

BERITA DIY - Cek penerima bantuan untuk UMKM 2024, ada BLT Rp 2,4 juta cair Januari jika NIK KTP terdaftar bukan di Eform BPUM. Simak caranya di bawah ini.

Pada tahun 2024, pelaku UMKM bisa mendapatkan bantuan langsung tunai (BLT) hingga Rp 2,4 juta.

BLT Rp 2,4 juta yang dapat diraih oleh UMKM akan mulai cair pada bulan Januari 2024 dengan syarat NIK KTP UMKM terdaftar.

Adapun NIK KTP terdaftar bukan di laman Eform (eform.bri.co.id) yang merupakan laman pencarian penerima BPUM. Pasalnya, BPUM sudah tidak cair lagi pada tahun 2024. Terakhir kali banpres produktif usaha mikro dicairkan oleh pemerintah yakni pada tahun 2022.

Baca Juga: Pemilik Kartu Tanda Penduduk Ini Bisa Dapat Rp2,4 Juta Tanpa BPUM eform.bri.co.id Cair di BNI BRI, Cek di SINI

Alasan BPUM sudah tidak dibuka lagi karena kondisi pandemi Covid-19 yang sudah berangsur pulih.

Meski sudah tidak akan cair pada tahun 2024, pelaku UMKM masih berpeluang mendapatkan BLT Rp 2,4 juta pada tahun 2024.

BLT Rp 2,4 Juta Cair Januari untuk UMKM

Bantuan Rp 2,4 juta untuk UMKM adalah Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT) 2024 yang cair mulai Januari sebesar Rp 200 ribu per bulan hingga Desember mendatang.

Halaman:

Editor: Muhammad Suria


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x