Selamat! Bantuan Uang Rp400.000 dari Pemerintah Cair Desember 2023, Ini Cara Ambil BLT El Nino di Kantor Pos

- 21 Desember 2023, 11:40 WIB
Ilustrasi - Selamat, bantuan uang Rp400 ribu dari pemerintah cair Desember 2023 lengkap cara ambil BLT El Nino di kantor pos.
Ilustrasi - Selamat, bantuan uang Rp400 ribu dari pemerintah cair Desember 2023 lengkap cara ambil BLT El Nino di kantor pos. /Instagram.com/@posindonesia.ig

BERITA DIY - Selamat, ada bantuan uang tunai sebesar Rp400.000 dari pemerintah yang cair bulan Desember 2023 ini, cek cara ambil BLT El Nino di kantor pos dan himbara, berikut ini.

Masyarakat bisa mendapatkan tambahan uang sebesar Rp400.000 jelang natal dan tahun baru 2023 ini. Bantuan berupa Bantuan Langsung Tunai (BLT) El Nino sudah mulai cair pada Desember 2023 ini.

Pemerintah memang telah menganggarkan bantuan sebesar Rp400.000 per KPM untuk membantu masyarakat khususnya keluarga penerima manfaat yang terdampak adanya fenomena El Nino ini.

Pencairan BLT El Nino kepada KPM ini tentunya menjadi kabar baik bagi masyarakat khususnya sebanyak 18,8 juta KPM yang terdaftar di DTKS Kemensos sebagai penerima bansos PKH dan BPNT.

Baca Juga: Cara Dapat Uang Rp 2 Juta Non PIP Kemdikbud 2023, Daftar Online ke Sini Tanpa Cek pip.kemdikbud.go.id Lewat HP

Bantuan sebesar Rp400.000 ini dicairkan melalui kantor pos dan bank himbara, untuk mengetahui apakah Anda mendapatkan bantuan maka Anda bisa mengakses link cekbansos.kemensos.go.id.

Cara Ambil BLT El Nino

Sebagai informasi BLT El Nino ini cair melalui kantor pos dan bank himbara sebesar Rp400.000 sekali cair.

Bagi KPM yang memiliki ATM atau rekening pencairan bansos bisa melakukan cek ke ATM atau kantor cabang bank himbara untuk mengetahui apakah BLT Rp400.000 sudah cair atau belum.

Halaman:

Editor: Sani Charonni


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x