Solusi Pinjaman Tanpa Jaminan Hingga Rp50 Juta Kupedes BRI 2023, Cek Simulasi Angsuran Per Bulan di Sini

- 13 Desember 2023, 13:50 WIB
Pinjaman tanpa jaminan hingga Rp50 juta dari Kupedes BRI 2023, cek simulasi angsuran per bulan di sini.
Pinjaman tanpa jaminan hingga Rp50 juta dari Kupedes BRI 2023, cek simulasi angsuran per bulan di sini. /Tangkap layar YouTube.com/@BANK BRI

Tak hanya menawarkan pinjaman tanpa jaminan kepada masyarakat, Kupedes BRI juga mempunyai berbagai keuntungan yang akan diberikan kepada para debitur.

Berikut ini ada beberapa keuntungan yang akan didapatkan oleh debitur jika bergabung dengan program pinjaman Kupedes BRI.

  • Bebas biaya provisi bagi setiap calon debitur
  • Biaya administrasi hanya Rp10 ribu saja
  • Angsuran dapat dibayarkan per bulan atau musim yang dapat disesuaikan dengan panen
  • Bonus menarik bagi debitur yang tepat waktu saat pembayaran cicilan
  • Mendapatkan asuransi jiwa, kesehatan maupun kecelakaan hingga meninggal dunia

Itulah keuntungan dari pinjaman tanpa jaminan Kupedes BRI yang hingga saat ini masih dibuka untuk para calon debitur.

Baca Juga: Uang BLT Rp 600 Ribu Cair Desember 2023 buat UMKM Bericiri INI ke Rekening BRI-BNI, Bukan BPUM

Simulasi Angsuran Per Bulan Kupedes BRI 2023

Berikut ini ada simulasi angsuran plafon Rp25 juta yang harus dibayarkan per bulan oleh debitur selama masa pinjaman Kupedes BRI 2023.

  • 12 bulan: Rp2.383.333
  • 18 bulan: Rp1.688.889
  • 24 bulan: Rp1.341.667
  • 36 bulan: Rp1.006.944
  • 48 bulan: Rp833.333
  • 60 bulan: Rp729.167

Itulah simulasi angsuran dari program Kupedes BRI 2023 yang mudah diajukan dengan langsung mendatangi Bank BRI terdekat dengan membawa persyaratan yang telah ditentukan.

Segera ajukan pinjaman tanpa jaminan program Kupedes BRI 2023 dan dapatkan keuntungan menarik yang akan diberikan.

Demikian informasi pinjaman tanpa jaminan hingga Rp50 juta dari Kupedes BRI 2023, cek simulasi angsuran per bulan di sini.*** Yulistiana NW

Halaman:

Editor: Arfrian Rahmanta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah