Ambil BLT Anak Sekolah Rp500 Ribu CAIR Oktober 2023 di kantor Pos, Cek Penerima Bansos PKH Tahap 4

- 28 September 2023, 15:44 WIB
Ilustrasi. Ambil BLT untuk anak sekolah hingga Rp500 ribu cair mulai Oktober 2023 di kantor Pos Indonesia, cek penerima bansos PKH tahap 4 di link ini.
Ilustrasi. Ambil BLT untuk anak sekolah hingga Rp500 ribu cair mulai Oktober 2023 di kantor Pos Indonesia, cek penerima bansos PKH tahap 4 di link ini. /Instagram.com/@kemnaker

BERITA DIY - Hore bisa ambil BLT untuk anak sekolah hingga Rp500 ribu cair mulai Oktober 2023 di kantor Pos Indonesia, cek penerima bansos PKH tahap 4 di link ini.

Kabar gembira bagi anak sekolah dengan jenjang pendidikan SD, SMP, hingga SMA. Pemerintah kembali akan menyalurkan bantuan uang tunai atau BLT kepada sejumlah siswa penerima bantuan sosial PKH.

Dalam bansos PKH terdapat 7 kategori penerima dan 3 diantaranya merupakan anak sekolah dengan jenjang mulai pendidikan SD, SMP, hingga SMA.

Melalui bansos PKH tersebut, maka anak sekolah bisa mendapatkan BLT hingga Rp500 ribu yang cair sampai 4 kali dalam satu tahun.

Baca Juga: Penyaluran Bansos PKH Tahap 4 2023 Mulai Oktober: Cek Daftar Nama Penerima BLT di Link Ini, Cair Kapan?

Sebagaimana diketahui bahwa bansos PKH 2023 cair dengan periode penyaluran per tiga bulan. Maka dari itu pada bulan Oktober ini, termasuk dalam penyaluran bansos PKH tahap 4.

Untuk penyaluran bansos PKH 2023 sendiri dilakukan dengan dua cara yaitu cair secara transfer ke rekening Bank Himbara (BNI, BRI, Mandiri, hingga BTN) atau lewat kantor Pos Indonesia.

Jika terima bansos PKH 2023 secara transfer maka dapat ambil BLT cukup melalui kantor Bank Himbara atau ATM terdekat.

Sedangkan apabila cair lewat kantor Pos Indonesia, maka untuk ambil BLT diperlukan undangan terlebih dahulu.

Halaman:

Editor: Bagus Aryo Wicaksono


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah