BSU 2022 Gagal Cair Jika Karyawan Punya 5 Rekening Bank Ini, Kemnaker Buka Suara Kapan Subsidi Upah Diberikan

- 5 Juni 2022, 08:00 WIB
Berikut daftar lima rekening Bank yang dipastikan tidak akan menerima BSU 2022 beserta Kemnaker buka suara kapan BLT Subsidi Upah cair.
Berikut daftar lima rekening Bank yang dipastikan tidak akan menerima BSU 2022 beserta Kemnaker buka suara kapan BLT Subsidi Upah cair. /instagram.com/@kemnaker

BERITA DIY - Simak jenis lima rekening Bank yang jangan sampai dimiliki oleh karyawan agar nantinya BSU 2022 berhasil ditransfer. Selain itu, Kemnaker juga buka suara terkait kapan bantuan dengan nama lain BLT Subsidi Upah ini diberikan.

BSU 2022 menjadi salah satu program Pemerintah terkait perindungan sosial untuk membantu masyarakat terdampak pandemi, dalam hal ini golongan karyawan.

Namun ada syarat tertentu jika karyawan ingin dapat BSU 2022, di antaranya jangan memiliki lima jenis rekening Bank yang akan disebutkan di sini.

Baca Juga: Tanpa Login Link BPJS Ketenagakerjaan untuk Cek BSU 2022, Karyawan Dapat SMS Berikut dan Uang Rp3 Jutaan

Setelah keberhasilan tahun 2021, Kemnaker berencana untuk melanjutkan BSU atau BLT Subsidi Upah di tahun 2022.

Beberapa syarat pun masih sama dengan tahun lalu, di antaranya BSU 2022 hanya diberikan untuk pekerja/karyawan/buruh berstatus WNI dan memiliki gaji di bawah Rp3,5 juta sebulan.

Ada beberapa golongan yang juga tak akan menerima BSU 2022, yaitu ASN, Pejabat Negara, TNI dan Polri.

Baca Juga: 3 Tanda Masuk 8,8 Juta Penerima BLT Subsidi Gaji 2022 yang Diusulkan BPJS Ketenagakerjaan, Ini Info BSU 2022

Namun Kemnaker belum memutuskan kembali mekanisme lebih detail terkait BSU 2022 karena masih digodok oleh Pemerintah.

Meskipun demikian, Kemnaker dipastikan masih akan bekerjasama dengan BPJS Ketenagakerjaan dan Bank Himbara terkait program BSU 2022.

Halaman:

Editor: Inayah Bastin Al Hakim


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x