Bansos Sembako BPNT Rp600 Ribu Hanya Cair ke Masyarakat yang Terdaftar DTKS Kemensos, Ini Cara Usul Bantuan

- 27 Februari 2022, 20:50 WIB
Ilustrasi dana Bansos Sembako BPNT Rp600 ribu yang cair Februari 2022 untuk masyarakat yang terdaftar di DTKS Kemensos.
Ilustrasi dana Bansos Sembako BPNT Rp600 ribu yang cair Februari 2022 untuk masyarakat yang terdaftar di DTKS Kemensos. /PIXABAY/ekoanug

1. Download aplikasi Cek Bansos

2. Buat akun baru atau user ID

3. Login menggunakan user ID yang sudah diaktivasi dan diverivikasi oleh admin Kemensos

4. Masuk menu Tanggapan Kelayakan

5. Pilih menu Usul

6. Lengkapi data pengusul untuk mendapatkan bansos sembako BPNT Rp600 ribu

7. Kirim usulan

Setelah melakukan langkah di atas, data masyarakat akan diusulkan sebagai penerima Bansos Sembako BPNT Rp600 ribu. Apabila masyarakat memenuhi syarat, maka masyarakat akan terdaftar dalam DTKS Kemensos dan berpeluang dapat bansos.

Baca Juga: Uang Rp600 Ribu Bansos Sembako BPNT Cair Tunai Bulan Februari 2022 untuk Pemilik KTP yang Dapat Surat Ini

Sebagaimana diketahui, saat ini penyaluran Bansos Sembako BPNT 2022 telah mamasuki bulan Januari hingga Maret 2022 yang disatukan pencairannya menjadi uang tunai.

Halaman:

Editor: Arfrian Rahmanta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah