Lansia Dapat Transfer Bansos PKH Rp600 Ribu Februari 2022, Input Data KTP ke Link Cek Bansos Buat Cek Penerima

- 22 Februari 2022, 20:15 WIB
Lansia umur 70 tahun ke atas dapat Bansos PKH Rp 600 ribu ditransfer ke rekening Februari 2022 ini, inputkan data KTP untuk cek penerima manfaat Bansos PKH.
Lansia umur 70 tahun ke atas dapat Bansos PKH Rp 600 ribu ditransfer ke rekening Februari 2022 ini, inputkan data KTP untuk cek penerima manfaat Bansos PKH. /Instagram @kemensosri

BERITA DIY - Orang lanjut usia atau lansia bisa dapat uang transfer sebesar Rp 600 ribu Februari 2022 ini dari Bansos PKH Kemensos. Coba input data KTP di Cek Bansos di alamat cekbansos.kemensos.go.id.

Lansia menjadi salah satu kriteria penerima Bansos PKH dari komponen kesejahteraan sosial.

Dari komponen tersebut, setidaknya terdapat dua dari tujuh kategori penerima, yakni lanjut usia umur 70 tahun keatas dan penyandang disabilitas.

Baca Juga: PKH Kemensos Sudah Disalurkan! Buka Aplikasi atau Link Ini, Bansos Rp750 Ribu per Orang Mulai Cair Februari

Baca Juga: Cek Rekening! Bansos PKH Rp 10,8 Juta Mulai Ditransfer ke Pemilik KTP Ini Februari 2022, Isi Datamu Kesini

Baca Juga: Selamat! Murid Sekolah Dapat PKH Rp500 Ribu per Siswa, Asalkan Masuk 5 Kriteria Ini: Periksa Namamu di Sini

Untuk lansia sebagai penerima PKH selain umurnya sudah 70 tahun atau 70 tahun keatas, penerima hanya dibatasi maksimal satu jiwa dan berada dalam keluarga.

Lansia sebagai penerima Bansos PKH berhak menerima bantuan sebesar Rp 600 ribu pada pencairan tahap 1 bulan Februari 2022 ini.

Kedepannya, setiap triwulan atau tiga bulan sekali lansia bakal menerima Rp 600 ribu setiap tahap, sehingga dalam setahun mengumpulkan bantuan PKH sebesar Rp2,4 juta.

Tahap 1 pencairan PKH ini dilaksanakan mulai dari Januari, berlanjut Februari dan Maret. Tahap 2 mulai April, Mei, dan Juni.

Halaman:

Editor: Iman Fakhrudin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x