5 Tempat Rekomendasi Ngabuburit Selama Ramadhan di Yogyakarta, Juga Bisa Untuk Buka Puasa

- 1 April 2022, 18:20 WIB
Ilustrasi - Berikut 5 tempat yang direkomendasikan untuk ngabuburit selama Bulan Ramadhan di Yogyakarta, bahkan direkomendasikan juga untuk berbuka puasa.
Ilustrasi - Berikut 5 tempat yang direkomendasikan untuk ngabuburit selama Bulan Ramadhan di Yogyakarta, bahkan direkomendasikan juga untuk berbuka puasa. /PIXABAY/fendipra

BERITA DIY - Simak informasi terkait 5 tempat yang direkomendasikan untuk ngabuburit selama Bulan Ramadhan di Yogyakarta, bahkan tempat yang direkomendasikan juga bisa untuk berbuka puasa.

Menjelang Puasa Ramadhan 1443 Hijriah yang penetapan awal puasanya akan diumumkan dari hasil Sidang Isbat 2022, berikut adalah informasi terkait tempat yang bisa dijadikan lokasi ngabuburit selama Puasa Ramadhan.

Pastinya tidak ada yang asing dengan istilah ngabuburit, atau kegiatan yang dilakukan sembari menunggu Adzan Maghrib untuk berbuka puasa.

Baca Juga: 7 Rekomendasi Film Komedi Terbaik Buat Ngabuburit Menunggu Buka Puasa Ramadhan 2021

Kegiatan ngabuburit yang dilakukan sembari menunggu waktu berbuka puasa, bisa dalam bentuk berikut ini:

1. Berkumpul dengan teman atau keluarga.

2. Mengaji bersama.

3. Mengikuti pengajian umum.

4. Jalan-jalan ke tempat wisata umum maupun wisata religi.

Halaman:

Editor: Bagus Aryo Wicaksono


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x