Apa Itu Klitih yang Marak Terjadi di Yogyakarta Sempat Trending Twitter dengan Tagar Yogya Tidak Aman

- 29 Desember 2021, 10:30 WIB
Pengertian apa itu klitih yang sempat trending dengan tagar Jogja Tidak Aman, Jogja Darurat Klitih Resahkan Warga Yogyakarta.
Pengertian apa itu klitih yang sempat trending dengan tagar Jogja Tidak Aman, Jogja Darurat Klitih Resahkan Warga Yogyakarta. /Kolase tangkap layar Instagram.com/@merapi_uncover dan Twitter.com/@kinderpoyy

BERITA DIY - Berikut penjelasan apa itu klitih yang marak terjadi di Yogyakarta dan sempat trending di Twitter dengan tagar Jogja Darurat Klitih.

Masyarakat Jogja dan sekitarnya tentunya sudah tidak asing dengan istilah Klitih karena tidak hanya sekali dua kali terjadi di Yogyakarta.

Baru-baru ini viral seorang perempuan terkena sabetan pisau di Underpass Jakal, Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY).

Baca Juga: Klitih Jogja Itu Apa? Kronologi Seorang Perempuan Terkena Sabetan Pisau di Underpass Jakal Yogyakarta

Ada beberapa tagar yang sempat trending di Twitter seperti tagar klitih, tagar Yogya Tidak Aman (#YogyaTidakAman), dan JogjaDaruratKlitih.

Tagar Jogja Darurat Klitih (#JogjaDaruratKlitih) sempat trending di Twitter usai laporan aksi klitih terjadi lagi pada Senin, 27 Desember 2021.

Tentunya bagi masyarakat Jogja asli ataupun pendatang sangat resah dengan aksi klitih yang marak terjadi di Yogyakarta.

Baca Juga: Berapa Gaji Satpol PP Yogyakarta yang Viral Pakai Motor Kawasaki ZX-25R Harga Hampir Rp 100 Juta

Yogyakarta yang terkenal dengan kota pelajar, seketika runtuh dengan adanya banyak kejadian klitih di jalanan.

Halaman:

Editor: Arfrian Rahmanta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x