Arti Pungli Sekolah Adalah Apa? Ini Contoh Pungli yang Terjadi di Sekolah dan Cara Melapor Online

- 25 Juni 2024, 16:06 WIB
Ilustrasi - Arti pungli sekolah adalah apa, contoh pungli yang terjadi di sekolah dan cara melapor secara online.
Ilustrasi - Arti pungli sekolah adalah apa, contoh pungli yang terjadi di sekolah dan cara melapor secara online. /Pexels/Ahsanjaya"

BERITA DIY - Simak arti pungli sekolah adalah apa, contoh pungli yang terjadi di sekolah dan cara melapor secara online dalam artikel ini.

Kata pungli mungkin sudah tidak asing di telinga masyarakat Indonesia. Pungli merupakan singkatan dari pungutan liar. 

Dalam KBBI, pungli merupakan tindakan meminta sesuatu berupa uang dan lain sebagainya kepada seseorang tanpa berlandaskan aturan yang sah.

Kegiatan pungli bisa dilakukan oleh seseorang, oknum pegawai baik lembaga pemerintahan atau swasta, hingga pejabat.

Pungli ini bisa disamakan dengan perbuatan pemerasan, penipuan dan korupsi. Jadi pungli adalah perbuatan buruk sekali.

Baca Juga: Link Pengumuman PPDB Jabar 2024 Tahap 1 HARI INI 19 Juni, Jam Berapa? Begini 2 Cara Cek Hasil PPDB Jabar

Adapun pungli tidak hanya bisa ditemukan di lembaga pemerintahan atau pertambangan, tapi juga ada di sekolah negeri.

Beberapa contoh pungli sekolah negeri yang biasa ditemukan oleh masyarakat antara lain yaitu:

1. Uang pendaftaran masuk.

Halaman:

Editor: Jihad Akbar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah