Bagi Pekerja Gaji Di Bawah UMR, Pemerintah Siapkan Bantuan Rp600 Ribu Kategori Ini di 2024 Bukan BSU

- 19 Desember 2023, 17:15 WIB
Pekerja khususnya dengan gaji di bawah UMR, pemerintah siapkan program bantuan Rp600 ribu untuk kategori ini di 2024 namun bukan BSU.
Pekerja khususnya dengan gaji di bawah UMR, pemerintah siapkan program bantuan Rp600 ribu untuk kategori ini di 2024 namun bukan BSU. /Tangkap Layar/ Instagram.com/ @kemensosri

BERITA DIY - Kabar gembira bagi pekerja khususnya dengan gaji di bawah UMR, pemerintah siapkan program bantuan Rp600 ribu untuk kategori ini di 2024 namun bukan BSU.

BSU atau Bantuan Subsidi Upah, merupakan program bantuan yang sangat dinantikan para pekerja terutama yang memiliki gaji dibawah UMR.

Sebab dengan BSU, pekerja bisa mendapatkan bantuan uang tunai (BLT) sebesar Rp600 ribu.

Meski BSU menjadi program yang sangat dinantikan untuk kembali dibuka, sayangnya hal tersebut sepertinya tidak terwujud dalam waktu dekat ini.

Baca Juga: Info BSU 2024 Apa Dibuka? Ini Cara Dapat Uang Rp600 Ribu dari Pemerintah Tanpa Daftar BPJS Ketenagakerjaan

Sebab saat ini keadaan ekonomi dirasa mulai membaik sehingga program bantuan bagi pekerja tersebut pun belum layak untuk dibuka kembali.

Jelang tahun 2024, pemerintah mulai menyiapkan program lain yang mana membuat pekerja khususnya dibawah UMR bisa terima uang bantuan dan insentif hingga Rp600 ribu.

Program bantuan yang akan dibuka di tahun 2024 mendatang dan bisa membuat pekerja bisa mendapatkan uang bantuan BLT Rp600 ribu yaitu Kartu Prakerja 2024.

Dilansir dari Instagram @prakerja.go.id, program Kartu Prakerja sudah dipastikan akan kembali dibuka pada tahun 2024 mendatang.

Halaman:

Editor: Bagus Aryo Wicaksono


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x