Berapa Gaji Saksi Pemilu 2024? Ini Honor Terbaru, Tugas dan Lama Masa Kerjanya

- 19 Desember 2023, 14:24 WIB
Ilustrasi- Ketahui berapa gaji saksi Pemilu 2024 lengkap dengan honor terbaru, tugas dan lama masa kerjanya.
Ilustrasi- Ketahui berapa gaji saksi Pemilu 2024 lengkap dengan honor terbaru, tugas dan lama masa kerjanya. /Pixabay.com/@Ekoanug

Untuk menjadi seorang saksi pada Pemilu 2024, diperlukan keterampilan, keahlian, dan sikap tertentu.

Baca Juga: Batas Terakhir Pendaftaran KPPS Pemilu 2024 Kapan? Ini Jadwal, Syarat Daftar dan Besaran Gaji KPPS

Keterampilan yang dibutuhkan melibatkan kemampuan berbicara dan penguasaan matematika. Saat menyampaikan protes atau keberatan, seorang saksi perlu secara jelas menyuarakan hal-hal yang melanggar aturan dalam pelaksanaan Pemilu.

Tidak hanya itu, keterampilan tersebut juga berkaitan dengan pemahaman matematika. Seorang saksi harus cerdas dalam melakukan perhitungan karena bertanggung jawab atas menjaga integritas angka suara.

Selain itu, seorang saksi wajib memiliki pengetahuan mengenai prosedur perhitungan suara dan tahapan rekapitulasi di Tempat Pemungutan Suara (TPS).

Apabila terdapat pelanggaran terhadap aturan, maka proses penghitungan ulang dapat dilaksanakan.

Baca Juga: 10 Contoh Soal Tes KPPS Pemilu 2024 dan Jawabannya, Ini Bocoran yang Akan Keluar Lengkap Link Download PDF

Gaji Saksi Pemilu 2024

Gaji bagi saksi TPS pada Pemilu 2024 memiliki besaran yang bervariasi, dan jumlahnya dapat berbeda di setiap lokasi TPS.

Jika kita merujuk pada Pemilu 2019, besaran gajinya berkisar antara Rp100 ribu hingga Rp250 ribu per individu.

Halaman:

Editor: F Akbar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah