Memperingati Hari Disabilitas Internasional 3 Desember 2023, Pakai Kata Bijak Untuk Caption dan Ucapan di Sini

- 1 Desember 2023, 16:10 WIB
Ilustrasi. Memperingati Hari Disabilitas Internasional 3 Desember 2023, pakai kata bijak untuk caption dan ucapan Hari Disabilitas 2023 di sini.
Ilustrasi. Memperingati Hari Disabilitas Internasional 3 Desember 2023, pakai kata bijak untuk caption dan ucapan Hari Disabilitas 2023 di sini. /FREEPIK/Freepik

BERITA DIY - Simak memperingati Hari Disabilitas Internasional 3 Desember 2023, pakai kata bijak untuk caption dan ucapan Hari Disabilitas 2023 di sini.

Tanggal 3 Desember memperingati Hari Disabilitas Internasional tiap tahun. Dalam peringatan Hari Disabilitas Internasional tersebut terdapat berbagai kegiatan yang mendukung para penyandang disabilitas.

Masyarakat di seluruh dunia dapat turut andil dalam Hari Disabilitas Internasional ini melalui aksi membagikan kata-kata ucapan maupun mengunggah foto dengan tema yang sesuai.

Di bawah ini ada sejarah dan kata-kata bijak untuk mengucapkan Hari Disabilitas Internasional yang diperingati tanggal 3 Desember 2023.

Baca Juga: 29 November 2023 Memperingati Hari Apa? Sejarah Hari Solidaritas Internasional Bersama Masyarakat Palestina

Sejarah Hari Disabilitas Internasional

Peringatan Hari Disabilitas Internasional tidak hanya dirayakan oleh para penyandang disabilitas saja namun oleh seluruh masyarakat di dunia.

Dilansir dari PBB, peringatan tahunan Hari Penyandang Disabilitas Internasional dicanangkan pada tahun 1992, melalui resolusi Majelis Umum PBB 47/3.

Ada pula tujuan dari adanya peringatan Hari Disabilitas tersebut adalah untuk meningkatkan kesadaran masyarakat di seluruh dunia mengenai hak dan kesejahteraan pada penyandang disabilitas.

Dikutip dari WHO, dalam memperingati Hari Disabilitas setiap tahun, menekankan pentingnya menjamin hak-hak penyandang disabilitas sehingga mereka dapat berpartisipasi secara penuh, setara dan efektif dalam masyarakat dengan orang lain, dan tidak menghadapi hambatan dalam semua aspek kehidupan.

Halaman:

Editor: Arfrian Rahmanta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x