Link Download PDF SK UMK Jateng 2024, Berapa Upah Minimum Kota-Kabupaten Jawa Tengah: Semarang, Solo, Cilacap

- 1 Desember 2023, 11:48 WIB
Ilustrasi. Link download PDF SK UMK Jateng 2024, berapa upah minimum kota-kabupaten Jawa Tengah dari Semarang, Solo, Cilacap, Tegal, Rembang.
Ilustrasi. Link download PDF SK UMK Jateng 2024, berapa upah minimum kota-kabupaten Jawa Tengah dari Semarang, Solo, Cilacap, Tegal, Rembang. /PIXABAY/Ekoanug

BERITA DIY - Berikut link download PDF SK UMK Jateng 2024, berapa upah minimum kota-kabupaten Jawa Tengah dari Semarang, Solo, Cilacap, Tegal, Rembang.

Sudah sah UMK atau upah minimum di 35 kabupaten kota di Provinsi Jawa Tengah tahun 2024 (UMK Jateng 2024).

Besaran uang gaji UMK Jateng 2024 tertuang dalam Surat Keputusan Gubernur Jawa Tengah Nomor 561 / 57 Tahun 2023 tanggal 30 November 2023.

Dalam Surat Keputusan (SK) tersebut, UMK Jateng 2024 akan diterapkan pada tanggal 1 Januari 2024.

Baca Juga: UMP Jambi 2024 Naik Berapa Persen, Jadi Berapa Rupiah, Daftar UMK Provinsi Jambi 2023

Bagi fresh graduate atau seseorang baru bekerja di Jawa Tengah pada tahun 2024 akan mendapatkan UMK Jateng 2024.

Bagi karyawan lama di Jawa Tengah akan mendapatkan penyesuaian terhadap adanya UMK Jateng 2024. Pasalnya, UMK terbaru berlaku bagi pekerja dengan masa kerja kurang dari satu tahun.

Sementara, bagi perusahaan yang tidak memenuhi hak pekerja baru dengan UMK 2024 akan mendapatkan sanksi.

Sebelum ke link download PDF SK UMK Jateng 2024, berikut daftar upah minimum kota kabupaten di Jawa Tengah 2024 selengkapnya:

Halaman:

Editor: Arfrian Rahmanta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x