Berapa Lama Utang Pinjol Hangus Tanpa Dibayar dan Kapan DC Pinjaman Online Datang ke Rumah Berhenti Menagih

- 24 November 2023, 13:30 WIB
Ilustrasi - Berapa lama utang pinjol hangus tanpa dibayar dan kapan DC pinjaman online datang ke rumah bisa berhenti menagih.
Ilustrasi - Berapa lama utang pinjol hangus tanpa dibayar dan kapan DC pinjaman online datang ke rumah bisa berhenti menagih. /Unsplash/Yosi Prihantoro

Baca Juga: Daftar Pinjol Tanpa DC Lapangan 2023 Apa Saja, Kapan Biasanya Debt Collector Datang ke Rumah

Sebelum mengetahui berapa lama utang pinjol hangus, Anda harus mengetahui aturan penagihan pinjaman online.

Melalui peraturan penagihan terbaru dari OJK, pihak pinjol tidak boleh menagih secara langsung pinjaman debitur.

Adapun aturan penagihan lain yakni, DC pinjol hanya boleh menagih selama 90 hari setelah jatuh tempo.

Jika debitur sudah ditagih sampai 90 hari, maka tidak diperkenankan pihak pinjol kembali menagih kepada debitur.

Jika pinjol tersebut termasuk legal, maka debitur yang galbay dalam kurun waktu 90 hari lebih akan tercatat pada SLIK OJK atau BI Checking.

Baca Juga: Cek Pinjol yang Masuk BI Checking saat Galbay dan Daftar Pinjaman Online Punya DC Lapangan Datang ke Rumah

BI Checking atau sekarang bernama SLIK OJK ini merupakan catatan kredit debitur baik di bank maupun di pinjaman online.

Jika skor kredit di SLIK OJK buru, maka debitur akan susah kembali meminjam uang baik di pinjol legal atau bank.

Selain itu, utang pinjol legal tidak bisa hangus, Anda memiliki kewajiban untuk membayar dan mengembalikan uang sejumlah yang dipinjam.

Halaman:

Editor: Aziz Abdillah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x