Contoh Soal Silogisme dan Jawabannya PDF SKD CPNS 2023

- 9 Oktober 2023, 19:40 WIB
Contoh soal Silogisme dan jawabannya, latihan soal SKD CPNS 2023.
Contoh soal Silogisme dan jawabannya, latihan soal SKD CPNS 2023. /Freepik/freepik

BERITA DIY - Simak kumpulan contoh soal silogisme dan jawabanya serta link download file PDF latihan soal Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) CPNS 2023.

Pendaftaran Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) dijadwalkan akan ditutup pada hari ini Senin, 9 Oktober 2023 dan belum diketahui apakah akan diperpanjang atau tidak.

Nantinya, setelah melalui proses seleksi administrasi yang dijadwalkan akan diumumkan pada tanggal 13-16 Oktober 2023, peserta akan melakukan Seleksi Kompetensi Dasar atau SKD.

Pelaksanaan SKD dijadwalkan akan dimulai pada tanggal 7-16 November 2023 mendatang. Meskipun masih lama, namun Anda tetap harus mempersiapkannya.

Baca Juga: Contoh Esai Calon Guru Penggerak PDF, Ini Cara Daftar Guru Penggerak Angkatan 11

Tes SKD CPNS 2023 diketahui terdiri atas soal Tes Wawasan Kebangsaan (TWK), Tes Karakteristik Pribadi (TKP) dan Tes Intelegensi Umum (TIU) yang didalamnya terdapat soal Silogisme.

Soal Silogisme merupakan soal pengambilan kesimpulan berdasarkan logika matematika yang rasional. Berikut sejumlah contoh soal Silogisme yang akan keluar saat SKD CPNS 2023.

Contoh Soal Silogisme dan Jawabannya

Berikut berbagai contoh soal Silogisme yang mungkin akan keluar dalam pelaksanaan SKD CPNS 2023 lengkap dengan jawabannya.

Soal 1

Halaman:

Editor: Sani Charonni


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah