Daftar Tanggal Merah di Bulan Juni 2023, Ini Jadwal Libur Nasional dan Cuti Bersama Menurut SKB 3 Menteri

- 28 Mei 2023, 11:31 WIB
Daftar tanggal merah bulan Juni 2023, libur nasional dan cuti bersama menurut SKB 3 Menteri.
Daftar tanggal merah bulan Juni 2023, libur nasional dan cuti bersama menurut SKB 3 Menteri. /PIXABAY/FixiPixi_deluxe

 

Dalam SKB 3 Menteri tersebut diketahui, terdapat hari libur nasional pada bulan Juni 2023 sebanyak tiga hari yaitu peringatan Hari Lahir Pancasila, Hari Raya Waisak dan Hari Raya Idul Adha.

Selain hari libur nasional juga ada satu hari cuti bersama yang ditetapkan oleh pemerintah yaitu pada Jumat, 2 Juni 2023 sebagai cuti bersama Hari Raya Waisak.

Dengan demikian, akan ada setidaknya satu kali long weekend yaitu mulai tanggal 1 Juni - 4 Juni 2023. Selengkapnya, berikut jadwal libur nasional, cuti bersama dan tanggal merah bulan Juni 2023.

 

Baca Juga: Jadwal Tayang Man Utd vs Fulham Liga Inggris Malam Ini 28 Mei 2023, Cek Siaran Langsung MU Tayang di TV Mana?

Jadwal Libur Nasional Juni 2023

Berikut informasi jadwal libur nasional bulan Juni 2023 menurut SKB 3 Menteri, selengkapnya.

- Kamis, 1 Juni 2023: Hari Lahir Pancasila

- Minggu, 4 Juni 2023: Hari Raya Waisak 2567 BE

Halaman:

Editor: Sani Charonni


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x