Progres Tol Probolinggo - Banyuwangi sudah Sampai Mana? Ini Daerah Terdampak Cek Rute dan Update Terbaru

- 24 Mei 2023, 19:20 WIB
Ilustrasi - Progres tol Probolinggo - Banyuwangi sudah sampai mana, tahap berapa, mana saja daerah terdampak dan update terbarunya.
Ilustrasi - Progres tol Probolinggo - Banyuwangi sudah sampai mana, tahap berapa, mana saja daerah terdampak dan update terbarunya. /instagram.com/@pupr_bpjt

Seksi 2 : Kraksaan-Paiton 

Seksi 3 : Paiton-Besuki 

Seksi 4 : Besuki-Situbondo 

Seksi 5 : Situbondo-Asembagus 

Seksi 6 : Asembagus-Bajulmati 

Seksi 7 : Bajulmati-Ketapang

Progres tol Probolinggo - Banyuwangi telah memasuki tahap I dengan pembangunan dari Probolinggo hingga Basuki sepanjang 49,68 km.

Baca Juga: Rute Tol Pejagan - Purwokerto Terbaru dan Exit Tol, Kapan Pembebasan Lahan dan Mulai Dibangun?

Update Terbaru Pembangunan Jalan Tol Probolinggo Banyuwangi 

Direktur Utama PT Jasamarga Probolinggo Banyuwangi (JPB), Adi Prasetyanto mengatakan, pembangunan tol ini terbagi menjadi dua tahap. 

Halaman:

Editor: Bagus Aryo Wicaksono


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x