Cara Daftar Kartu Prakerja Gelombang 52 DIbuka Mei? Uang Insentif Rp4 Juta Cair Bank BNI BCA Dompet Elektronik

- 9 Mei 2023, 09:01 WIB
Cara daftar Kartu Prakerja 2023 gelombang 52 buka Mei? Uang insentif Rp4 juta cair di rekening bank BNI BCA dan dompet elektronik OVO, DANA, Link Aja dan GoPay
Cara daftar Kartu Prakerja 2023 gelombang 52 buka Mei? Uang insentif Rp4 juta cair di rekening bank BNI BCA dan dompet elektronik OVO, DANA, Link Aja dan GoPay /Tangkap layar prakerja.go.id

Saldo pelatihan Kartu Prakerja gelombang 52 selain tidak bisa diambil juga tidak bisa dipakai oleh orang lain dan juga tidak bisa ditambah.

Uang pelatihan Kartu Prakerja gelombang 52 mulai bisa dipakai setelah diumumkan sebagai penerima bantuan dan waktu yang diberikan untuk membeli pelatihan pertama adalah 15 hari.

Baca Juga: Cara Cairkan Insentif Kartu Prakerja 2023 Rp700 Ribu ke Nomor E-Wallet DANA, LinkAja, OVO, GoPay

Kemudian bantuan yang akan diberikan lewat rekening bank BNI BCA dan dompet elektronik seperti OVO, DANA, Link Aja dan GoPay Rp700 ribu bisa ditarik atau diambil.

Syarat utama bisa daftar Kartu Prakerja gelombang 52 adalah usia minimal 18 tahun dan maksimal 64 tahun dan dalam satu keluarga maksimal dua orang yang bisa mendaftar.

Mereka yang belum bekerja dan sudah bekerja bisa mendaftar Kartu Prakerja gelombang 52 dengan tujuan untuk meningkatkan skil bekerja, setiap pelatihan yang diikuti akan diberikan sertifikat.

Cara daftar Kartu Prakerja 2023 gelombang 52 cukup mudah dan harus diawali dengan membuat akun memakai alamat email yang aktif di laman prakerja.go.id.

Baca Juga: SUDAH BUKA! Login Dashboard Kartu Prakerja Sekarang Dapatkan Rp5 Juta Sebulan Sebelum Daftar Gelombang 52 2023

Halaman:

Editor: Arfrian Rahmanta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah