Teks Doa Rosario Hari Rabu Peristiwa Apa? Ini Pedoman Pemilihan Peristiwa dan Doa Pembukaan Hingga Penutup

- 3 Mei 2023, 15:05 WIB
Teks doa rosario hari rabu, peristiwa apa, urutan tata cara doa, pedoman pemilihan peristiwa, doa pembuka dan doa penutup.
Teks doa rosario hari rabu, peristiwa apa, urutan tata cara doa, pedoman pemilihan peristiwa, doa pembuka dan doa penutup. /Pexels/RODNAE Production /Pexels/RODNAE Production

Baca Juga: Doa Ratu Surga Katolik yang Didoakan pada Masa Paskah dalam Bahasa Inggris dan Indonesia Lengkap

Kemuliaan kepada Bapa…
Terpujilah…

 

Peristiwa Mulia 4: Maria diangkat ke surga
Jikalau kita percaya, bahwa Yesus telah mati dan telah bangkit, maka kita percaya juga bahwa dengan perantaraan Yesus, Allah akan mengumpulkan bersama-sama dengan Dia, mereka yang telah meninggal. Sesudah itu kita yang hidup, yang masih tinggal, akan diangkat bersama-sama dengan mereka dalam awan menyongsong Tuhan di angkasa. Demikianlah kita akan selama-lamanya bersamasama Tuhan (1 Tesalonika 4:14,17)

Bapa kami…
10 Salam Maria

Kemuliaan kepada Bapa…
Terpujilah…

 

Peristiwa Mulia 5: Maria dimahkotai di surga
Tampaklah suatu tanda besar di langit; seorang perempuan berselubungkan matahari, dengan bulan di bawah kakinya dan sebuah mahkota dari dua belas bintang di atas kepala-Nya (Wahyu 21:1)

Halaman:

Editor: Sani Charonni


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x