5 Cara Mengatasi Sakit Radang Tenggorokan Secara Alami Tanpa Minum Obat, Manjur Konsumsi Minuman Herbal Ini!

- 28 April 2023, 18:10 WIB
Ilustrasi - Ada 5 cara mengatasi sakit radang tenggorokan secara alami tanpa minum obat dengan konsumsi minuman herbal.
Ilustrasi - Ada 5 cara mengatasi sakit radang tenggorokan secara alami tanpa minum obat dengan konsumsi minuman herbal. / PEXELS/Valeria Boltneva

Berikut ini 5 cara mengatasi sakit radang tenggorokan secara alami tanpa minum obat dengan konsumsi minuman herbal dilansir dari berbagai sumber:

Cara Mengatasi Radang Tenggorokan

1. Konsumsi Air Rebusan Jahe Merah

Jahe merah ternyata juga bermanfaat untuk mengurangi rasa sakit dan peradangan di dalam tubuh. Penelitian telah menunjukkan bahwa ekstrak jahe merah dapa bantu mengurangi gelaja osteoarthritis, seperti nyeri otot.

Baca Juga: Tips Menurunkan Hipertensi atau Tekanan Darah Tinggi Secara Alami Tanpa Obat: Lakukan 6 Gaya Hidup Sehat Ini

2. Konsumsi Air Lemon

Sakit tengorokan dapat sembuh dengan konsumsi mimuman lemon yang dapat dibuat dengan air putih dan perasan lemon. Jumlah perisa lemon dipastikan lebih banyak dibanding dengan air putih.

3. Konsumsi Madu

Konsumsi madu dapat membantu penyembuhan sakit radang tenggorokan. Bahkan madu bisa dicampurkan dengan air lemon agar lebih efektif menyembuhkan radang tenggorokan.

4. Teh hijau

Teh hijau merupakan salah satu sumber antioksidan yang kaya. Teh hijau juga memiliki sifat anti-inflamasi alami.

Halaman:

Editor: Aziz Abdillah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x