Skema Rekayasa Lalu Lintas Arus Balik di Tol Cisumdawu dan Tarif Tol

- 24 April 2023, 17:11 WIB
Ruas tol Cisumdawu dari Cimalaka menuju Kertajati/ Informasi skema rekayasa lalu lintas saat arus balik lebaran di Tol Cisumdawu dan besaran tarif tol
Ruas tol Cisumdawu dari Cimalaka menuju Kertajati/ Informasi skema rekayasa lalu lintas saat arus balik lebaran di Tol Cisumdawu dan besaran tarif tol /Pikiran Rakyat/Tati Purnawati

 

Lalu, bagaimana skema lalu lintas arus balik Tol Cisumdawu?

Skema rekayasa lalu lintas Tol Cisumdawu

Pada saat arus balik nantinya ruas tol fungsional Cimalaka - Ujungjaya dibuka dari arah berlawanan atau hanya bagi kendaraan dari arah Tol Cipali ke arah Cimalaka - Cileunyi.

 

Adapun dengan skema ini, maka kendaraan dari arah Cileunyi hanya bisa melakukan perjalanan hingga gerbang Tol Cimalaka.

Sementara itu di sisi lain kendaraan dari Tol Cipali kini bisa tembus ke Purbaleunyi melalui tol fungsional Ujungjaya - Cimalaka.

Tol Cisumdawu ini sendiri akan dibuka fungsional pada saat arus mudik dan arus balik hingga 1 Mei 2023 mendatang.

Halaman:

Editor: Muhammad Suria


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x