10 Tindakan Ini Bisa Membatalkan Syahadat Seorang Umat Islam, Berikut Penjelasannya

- 31 Maret 2023, 15:25 WIB
Ilustrasi - Simak penjelasan 10 tindakan yang bisa membatalkan syahadat seorang umat Islam yang wajib diketahui.
Ilustrasi - Simak penjelasan 10 tindakan yang bisa membatalkan syahadat seorang umat Islam yang wajib diketahui. /UNSPLASH/@abfaraz100

2. Berdoa melalui perantara

Berdoa merupakan salah satu bentuk ibadah seorang umat Islam kepada Allah SWT, namun Islam melarang segala bentuk doa yang menggunakan perantara seperti berhala maupun kuburan.

Tindakan berdoa yang menggunakan perantara juga termasuk sebagai pembatal kalimat syahadat, di mana seseorang yang berdoa menggunakan perantara maka dirinya sama seperti menyembah benda tersebut.

3. Membela pernyataan orang musyrik

Baca Juga: 12 Februari 2023 Dalam Kalender Islam Hijriah dan Tanggal Berapa Isra Miraj? Apakah Libur Nasional?

Syahadat yang diucapkan seseorang akan tidak sah atau batal bila dirinya membela pernyataan orang musyrik, di mana pernyataan tersebut merendahkan bahkan melenceng dari ajaran Islam yang sebenarnya.

4. Mengabaikan hukum agama Islam

Al-Quran sebagai kitab umat Islam tentunya menjadi pedoman dalam menjalani kehidupan sehari-hari berdasarkan hukum yang sudah dijelaskan Allah SWT di dalamnya.

Halaman:

Editor: Iman Fakhrudin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x