Contoh Teks MC Isra Miraj 2023 Mudah Dihafal dan Susunan Acara Peringatan Isra Miraj 1444 H 18 Februari 2023

- 18 Februari 2023, 07:00 WIB
Ini contoh teks MC Isra Miraj 2023 yang mudah dihafal dan susunan acara peringatan Isra Miraj 1444 H 18 Februari 2023.
Ini contoh teks MC Isra Miraj 2023 yang mudah dihafal dan susunan acara peringatan Isra Miraj 1444 H 18 Februari 2023. /PEXELS/ Pixabay

2. Kemudian dilanjutkan dengan Pembacaan kalam Ilahi oleh saudara Ilham

3. Selanjutnya acara inti atau Tausiyah dari Ustadz Arifin Hakim

4. Doa

5. Penutup

Untuk membuka acara Isra Miraj 1444 H pada hari ini, marillah kita buka dengan membaca basmallah: "Bismillahirohmanirrahim".

Acara selanjutnya yaitu pembacaan ayat kalam Ilahi atau suci Al Quran oleh saudara Ilham.

Acara selanjutnya adalah sambutan oleh Bapak (Sebut nama, gelar, dan jabatan), kepadanya dipersilahkan.

Baca Juga: 10 Poster dan Tema Isra Miraj 2023 Desain Unik dan Menarik untuk Acara Pengajian dan Tabligh Akbar, Gratis!

Baca Juga: Contoh Teks MC Isra Mi'raj di Masjid Kampung hingga Sekolah Dilengkapi Susunan Acara

Memasuki acara inti, marilah kita undang Ustadz Arifin Hakim untuk memberikan tausiyahnya pada hari ini. Kepada Ustadz kami persilahkan untuk naik ke atas mimbar.

Halaman:

Editor: Muhammad Suria


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah