Tol Cisumdawu Kapan Beroperasi Penuh? Ini Exit Tol Cisumdawu, Progres Pembangunan, dan Tarif Tol

- 17 Februari 2023, 17:10 WIB
Simak info kapan tol Cisumdawu mulai beroperasi penuh,  daftar exit tol Cisumdawu, progres pembangunan, dan tarif tol.
Simak info kapan tol Cisumdawu mulai beroperasi penuh, daftar exit tol Cisumdawu, progres pembangunan, dan tarif tol. /bpjt.pu.go.id

- Seksi II : Pamulihan-Sumedang sepanjang 17,05 km

- Seksi III : Sumedang-Cimalaka sepanjang 4,05 km

- Seksi IV : Cimalaka-Legok sepanjang 8,2 km

- Seksi V : Legok-Ujungjaya 14,9 km

- Seksi VI : Ujungjaya-Kertajati 4 km

 

Exit Tol

Adapun Exit Tol Cimalaka masuk dalam seksi tiga Tol Cisumdawu. Terkini, beberapa daerah di sepanjang Tol Cisumdawu boleh mengusulkan membangun exit tol termasuk Indramayu.

Indramayu sendiri menjadi prioritas karena saat ini baru memiliki 1 exit tol yakni Cikedung dari Tol Cipali.

Halaman:

Editor: Muhammad Suria


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah