Bacaan Allahumma baarik lanaa fii Rajab wa Syaban wa balighna Ramadhan, Doa Masuk Bulan Rajab dan Amalan Puasa

- 22 Januari 2023, 17:43 WIB
Ilustrasi - Bacaan Allahumma baarik lanaa fii Rajab wa Syaban wa balighna Ramadhan dengan tulisan Arab, doa ketika masuk bulan Rajab serta amalan puasa.
Ilustrasi - Bacaan Allahumma baarik lanaa fii Rajab wa Syaban wa balighna Ramadhan dengan tulisan Arab, doa ketika masuk bulan Rajab serta amalan puasa. /PEXELS/Thirdman

BERITA DIY - Simak bacaan Allahumma baarik lanaa fii Rajab wa Syaban wa balighna Ramadhan dengan tulisan Arab sebagai doa ketika masuk bulan Rajab serta amalan puasa sunah selama bulan Rajab.

Tahun ini, tanggal 1 Rajab 1444 H diperkirakan akan jatuh pada tanggal 23 Januari 2023 M yang bertepatan dengan hari Senin besok.

Sebagai urutan ke-7 dalam kalender Hijriah, bulan Rajab merupakan salah satu bulan yang mulia bersama Dzulqa'dah, Dzulhijah, dan Muharram.

Ketika memasuki bulan Rajab ini, umumnya umat Islam akan memperbanyak doa ini "Allahumma baarik lanaa fii Rajab wa Sya'ban wa balighna Ramadhan" atau dengan tulisan bahasa Arab seperti berikut.

Baca Juga: Niat Puasa Rajab 2023 Selama 10 Hari Bahasa Arab dan Latin, Bagaimana Hukum Digabung Qadha Ramadhan?

اللَّهُمَّ بَارِكْ لَنَا فِيْ رَجَبَ وَشَعْبَانَ وَبَلِّغْنَا رَمَضَانَ

Allâhumma bârik lanâ fi Rajab wa Sya’bâna wa ballighnâ Ramadhân

Artinya, Ya Allah berkailah kami di bulan Rajab dan Sya'ban. Sampaikan umur kami hingga dapat beribadah di bulan Ramadhan.

Sebagai informasi terdapat ada juga berbagai anjuran amalan pada bulan Rajab yang teletak di antara Jumadil Akhir dan Syaban ini salah satunya adalah puasa.

Halaman:

Editor: Iman Fakhrudin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x