Contoh Teks Pidato Resmi Upacara HUT KORPRI Ke-51 29 November 2022 untuk Amanat Pembina Upacara Bendera

- 28 November 2022, 12:10 WIB
Ilustrasi - Contoh teks pidato resmi upacara peringatan HUT KORPRI ke-51 pada 29 November 2022 untuk amanat pembina upacara bendera.
Ilustrasi - Contoh teks pidato resmi upacara peringatan HUT KORPRI ke-51 pada 29 November 2022 untuk amanat pembina upacara bendera. /Tangkap layar - Korpri.go.id

BERITA DIY - Informasi contoh teks pidato resmi upacara peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Korps Pegawai Republik Indonesia (KORPRI) ke-51 pada 29 November 2022 untuk amanat pembina upacara bendera.

Tanggal 29 November 2022 mendatang diperingati sebagai HUT KORPRI ke-51, tanggal tersebut juga merupakan tanggal berdirinya KORPRI pada tahun 1971.

Melalui Keputusan Presiden Nomor 82 Tahun 1971, KORPRI lahir sebagai wadah menghimpun pegawai Republik Indonesia yang bekerja di lembaga pemerintah, BUMN, dan BUMD.

Dilansir dari korpri.go.id, sesuai dengan Surat Edaran Dewan Pengurus Nasional KORPRI Nomor 10 Tahun 2022 tentang HUT Ke-51 KORPRI bahwa acara puncak dilakukan pada tanggal 29 November 2022.

Baca Juga: Kumpulan Link Twibbon HUT KORPRI Ke-51 Tahun 2022 Gratis, Cocok Jadi Foto Profil dan Status WA, FB, Instagram

Dengan mengusung tema "KORPRI Melayani, Berkontribusi dan Berinovasi Untuk Negeri", acara puncak dapat dilakukan dengan pelaksanaan upacara bendera peringatan HUT KORPRI ke-51.

Dikutip dari korpri.sleman.go.id, berikut ini sambutan resmi oleh Bupati Sleman yang dibacakan pada upacara bendera Peringatan HUT KORPRI ke-51 pada 29 November 2022.

Assalamu’alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh,
Salam sejahtera bagi kita semua;
Syallom;
Om Swastiastu;
Namo Buddhaya;
Salam kebajikan;
Rahayu.

Puji dan syukur kita panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa, yang tiada hentinya melimpahkan karunia dan hidayah-Nya kepada kita, sehingga pada hari ini kita dapat hadir dan mengikuti upacara peringatan HUT Ke-51 KORPRI tahun 2022 ini dalam keadaan sehat wal-afiat.

Halaman:

Editor: Sani Charonni


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x