Mekanisme dan Tahapan Penyaluran BSU Subsidi Gaji Tahap 3 yang Cair Pekan Ini, Cek Penerima BLT Subsidi Gaji

- 27 September 2022, 08:06 WIB
Mekanisme dan tahapan penyaluran BSU subsidi gaji tahap 3 yang cair pekan ini, yuk cek penerima BLT subsidi gaji di sini.
Mekanisme dan tahapan penyaluran BSU subsidi gaji tahap 3 yang cair pekan ini, yuk cek penerima BLT subsidi gaji di sini. /iNSulteng.com

BERITA DIY - Berikut mekanisme dan tahapan penyaluran BSU subsidi gaji tahap 3 yang cair pekan ini, cek penerima BLT subsidi gaji di sini.

Bantuan Subsidi Upah (BSU) 2022 tahap 3 resmi cair mulai pekan ini. Ketahui mekanisme dan tahapan penyaluran.

Mekanisme dan tahapan penyaluran BSU tahap 3 sendiri masih sama seperti tahap sebelumnya yakni disalurkan melalui rekening Himbara dengan nominal Rp600 ribu.

Sementara bagi pekerja yang bermasalah dengan rekening, nantinya mendapat undangan untuk mencairkan BSU di Kantor Pos terdekat.

Baca Juga: Maaf, 249 Ribu Penerima BSU Tahap 3 2022 Belum Ditransfer karena Ini! Lakukan Ini Agar BLT Subsidi Gaji Cair

Seperti diketahui, pekerja tidak bisa mendaftar BSU subsidi gaji. Data yang digunakan oleh Kemnaker adalah berasal dari BPJS Ketenagakerjaan.

Pihak BPJS Ketenagakerjaan memberikan data pekerja yang memenuhi syarat yakni aktif sebagai peserta hingga bulan Juli 2022 kepada Kemnaker.

Kemudian Kemnaker akan kembali melakukan validasi dan verifikasi data. Kemnaker memadankan data dengan milik Kemensos. Sebab salah satu syarat menjadi penerima BLT subsidi gaji ini adalah belum pernah terdaftar dan menerima bantuan sosial lain seperti PKH, Kartu Prakerja, dan BPUM.

Baca Juga: Syarat Penting BSU 2022 Tahap 3 Cair, Cara Cek Tanda Lolos Penerima di Link BPJS Ketenagakerjaan - Kemnaker

Halaman:

Editor: Muhammad Suria


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x