Doa Buka Puasa Tasua 7 Agustus 2022 Lengkap Arab serta Cara Membaca dalam Bahasa Indonesia

- 7 Agustus 2022, 16:50 WIB
Ilustrasi: Info bacaan doa buka puasa Tasua 9 Muharram 1444 H atau 7 Agustus 2022 lengkap Arab hingga cara membacanya.
Ilustrasi: Info bacaan doa buka puasa Tasua 9 Muharram 1444 H atau 7 Agustus 2022 lengkap Arab hingga cara membacanya. /Usplash/Masjid MABA

“Banyak orang yang berpuasa yang tidak mendapatkan apa – apa dari puasanya kecuali rasa lapar dan kehausan,” Hadits Riwayat An Nasa’I dan Ibnu Majjah dari riwayat hadits Abu Hurairah radiyallaahu’anhu.

Baca Juga: 5 Keutamaan Menjalankan Puasa Tasua dan Asyura di Bulan Muharram 2022: Salah Satunya Bisa Melebur Dosa Setahun

Selanjutnya melaksanakan buka puasa jika sudah waktunya, atau ketika adzan maghrib tiba dengan bacaan doa berikut ini:

ذَهَبَ الظَّمَأُ وَابْتَلَّتِ الْعُرُوقُ وَثَبَتَ الأَجْرُ إِنْ شَاءَ اللَّهُ

Dzahabaddhomaa u wabtallatil ‘uruu qu wa tsa bat al aj ru insyaa Allaah.

Artinya:

“Telah hilang rasa haus dan urat – urat basah dan semoga pahala telah ditetapkan insyaa Allah,”  Hadits Riwayat Daud.

Itulah bacaan doa buka puasa Tasua di 9 Muharram 1444 H atau Minggu, 7 Agustus 2022 lengkap dengan tulisan Arab, latin, dan cara membacanya dalam Bahasa Indonesia.***

Halaman:

Editor: Mufit Apriliani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah