Nasehat Gus Baha Terbaru Tentang Hidup Bahwa Tidak Usah Khawatir Soal Rezeki

- 29 Juli 2022, 10:45 WIB
Nasehat Gus Baha dalam ngaji terbaru tentang hidup yang tidak usah khawatir mengenai rezeki yang diperoleh, sebab Allah Maha Kaya.
Nasehat Gus Baha dalam ngaji terbaru tentang hidup yang tidak usah khawatir mengenai rezeki yang diperoleh, sebab Allah Maha Kaya. / Tangkap Layar YouTube.com/TVNU

Baca Juga: Kurban Sapi Limosin untuk 20 Orang Boleh? Ini Penjelasan Gus Baha Tentang Risiko Patungan Hewan kurban

Setali tiga uang dengan penjelasan Gus Baha, Syekh Mutawalli Asy-Sya’rowi juga menerangkan bahwa Allah itu memiliki sifat “Wadud” artinya Allah Swt. mencintai hamba Nya dengan cara memberi mereka kasih saying dan nikmat.

Rasulullah bersabda dalam hadits qudsi, Allah berfirman:

“Wahai anak Adam!! Sungguh janganlah kalian takut kepada orang yang memiliki kekuasaan. Selama kekuasaan Ku masih ada dan berlangsung. Dan sungguh kekuasaan Ku tidak akan pernah sirna selamanya.”

“Wahai anak Adam!! Janganlah khawatir akan kesempitan rezeki! Sedangkan ruang penyimpanan Ku masih terisi penuh. Dan ruang penyimpanan Ku tidak akan pernah habis selamanya”

Baca Juga: Kurban Sapi Limosin untuk 20 Orang Boleh? Ini Penjelasan Gus Baha Tentang Risiko Patungan Hewan kurban

“Wahai anak Adam! Aku menciptakan kalian untuk beribadah (menyembah-Ku). Maka janganlah bermain-main. Aku telah menjamin rezeki kalian, maka janganlah bersusah payah.”

Demikian nasehat Gus Baha dalam ngaji terbaru tentang hidup yang tidak usah khawatir mengenai rezeki yang diperoleh.***

Halaman:

Editor: Iman Fakhrudin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah