Struktur Surat Lamaran Kerja yang Benar dan Contoh Surat dalam Bahasa Indonesia dan Bahasa Inggris

- 21 Juli 2022, 12:06 WIB
Ilustrasi surat lamaran kerja. struktur surat lamaran kerja yang benar dan contoh surat dalam Bahasa Indonesia dan Bahasa Inggris.
Ilustrasi surat lamaran kerja. struktur surat lamaran kerja yang benar dan contoh surat dalam Bahasa Indonesia dan Bahasa Inggris. /Pixabay.com/Free-Photos

Baca Juga: Cara Buat CV Lamaran Kerja Online di Canva Lewat HP, Unduh Format PDF: Mudah dan Gratis Tanpa Instal Aplikasi

Contoh surat lamaran kerja dalam Bahasa Indonesia

Jogja, 12 Juli 2022

Hal: Lamaran pekerjaan
Kepada Yth,
HRD PT. Harapan Cinta
Jl. XXX No. XXX, Jakarta Timur

Dengan hormat,

Sesuai dengan informasi lowongan pekerjaan dari PT. Harapan Cinta yang saya dapatkan melalui akun instagram resmi pada tanggal 7 Juni2022, saya bermaksud untuk melamar pekerjaan dan bergabung dengan perusahaan Anda. Adapun posisi pekerjaan yang saya maksudkan adalah sebagai Sales Marketing.

Berikut adalah data diri singkat saya:
Nama lengkap: Hanif Putra
Tempat/tgl. lahir : Jogja, 12 Juni 1999
Pendidikan terakhir : S1 Komunikasi
Alamat tinggal : Jl. Ninja No. 22
Telepon (HP) : 08573579870
Status : Lajang

Sebagai bahan pertimbangan, berikut saya lampirkan:

1. Daftar Riwayat Hidup
2. Fotokopi ijazah S1
3. Fotokopi transkrip nilai
4. Fotokopi sertifikat kursus dan pelatihan
5. Pas photo yang terbaru ukuran 4x6

Demikian surat lamaran kerja ini, Saya ucapkan terima kasih atas perhatiannya.

Halaman:

Editor: Muhammad Suria


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x