Wudhu di Dalam Kamar Mandi yang DIgabung Toilet dan WC, Bolehkah? Ini Penjelasan Ustadz Khalid Basalamah

- 27 Juni 2022, 11:28 WIB
Ilustrasi Wudhu - Simak penjelasan Ustadz Khalid Basalamah menegani mengambil air wudhu di dalam kamar mandi yang digabung dengan toilet dan WC.
Ilustrasi Wudhu - Simak penjelasan Ustadz Khalid Basalamah menegani mengambil air wudhu di dalam kamar mandi yang digabung dengan toilet dan WC. /PIXABAY/mucahityildiz

Baca Juga: Doa agar Diberi Kemudahan oleh Allah SWT Lengkap Bahasa Arab, Latin dan Terjemaha Bahasa Indonesia

Ustadz Khalid Basalamah menyebut bahwa mengambil wudhu di kamar mandi itu boleh. Namun yang tidak diperbolehkan adalah wudhu di kloset.

"Yang tidak boleh dilakukan adalah wudhu di kloset," ujar Ustadz Khalid Basalamah.

Ustadz Khalid Basalamah menyebut kamar mandi yang digabungkan dengan toilet, boleh dipakai untuk wudhu.

"Jadi kalau ada kamar mandi di gabungkan antara WC (toilet), semoga Allah muliakan Anda," jelas Ustadz Khalid Basalamah.

Baca Juga: Doa Menyembelih Hewan Kurban untuk Orang Lain dan Diri Sendiri Teks Arab, Latin, dan Artinya Beserta Tata Cara

Jika melaksanakan wudhu di dalam kamar mandi yang digabungkan dengan toilet boleh.

Maka kesimpulannya, boleh wudhu di kamar mandi yang digabung dengan toilet dan WC, namun yang tidak boleh dilakukan adalah wudhu di toilet atau wc nya.

Itulah penjelasan Ustadz Khalid Basalamah mengenai wudhu di dalam kamar mandi, toilet, atau WC, apakah boleh.***

Halaman:

Editor: Muhammad Suria


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah