Cara Mudah Memasak Daging Sapi dan Kambing Biar Empuk, Hemat Gas, Tanpa Panci Presto dengan Teknik 5-30-7

- 26 Juni 2022, 09:25 WIB
Ilustrasi cara mudah memasak daging sapi dan kambing biar empuk, hemat gas, dan tanpa panci presto.
Ilustrasi cara mudah memasak daging sapi dan kambing biar empuk, hemat gas, dan tanpa panci presto. /PIXABAY/@tomwiede

BERITA DIY- Simak cara mudah memasak daging sapi dan kambing biar empuk, hemat gas, dan tanpa panci presto. Daging sapi maupun kambing menjadi bahan olahan favorit jika ada acara-acara besar seperti kumpul keluarga, pernikahan, dan hajatan lainnya.

Daging merah umumnya membutuhkan waktu lama untuk memasak supaya empuk dan boros gas. Banyak yang mencari info bagaimana cara mudah memasak daging sapi atau kambing biar empuk dan hemat gas.

Ada juga yang memasak daging sapi atau kambing supaya empuk menggunakan panci presto. Namun tidak semua orang memiliki panci presto sehingga tidak bisa menggunakan cara tersebut.

Dalam artikel ini akan dijelaskan bagaimana cara atau tips masak daging tetap empuk serta hemat gas tanpa panci presto.

Baca Juga: Resep dan Cara Membuat Tahu Rambutan Bola Crispy ala Rumahan Sederhana, Renyah, dan Gurih

Hanya menggunakan panci biasa Anda tetap bisa memasak atau merebus daging dengan rasa yang empuk serta hemat gas, simak uraian dibawah ini.

Berikut ini cara mudah memasak daging sapi dan kambing biar empuk, hemat gas, dan tanpa panci presto dengan menggunakan teknik memasak 5-30-7.

  1. Rebus daging sapi atau kambing lima menit pertama

Langkah pertama yang perlu dilakukan untuk memasak daging biar empuk yaitu rebus lima menit dan daging tidak perlu dicuci terlebih dahulu.

Baca Juga: Langkah Mudah Membuat Tumis Sayur Pepaya Muda, Cukup Ikuti Resep Sederhana Berikut ini

Halaman:

Editor: Iman Fakhrudin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x