Tak Terdaftar BPUM di Eform BRI? Daftar di Sini Dapat BLT Rp 600 Ribu 4 Kali Tanpa SKU

- 9 Mei 2022, 14:35 WIB
Ilustrasi - Tak terdaftar BPUM atau BLT UMKM di link Eform BRI bisa dapat BLT Rp 600 ribu.
Ilustrasi - Tak terdaftar BPUM atau BLT UMKM di link Eform BRI bisa dapat BLT Rp 600 ribu. /pixabay/WonderfulBali

BERITA DIY - Bagi yang tak terdaftar BPUM atau BLT UMKM di link Eform BRI ada kabar baik. Kamu bisa daftar di link berikut untuk mendapatkan BLT Rp 600 ribu 4 kali tanpa syarat SKU.

BLT Rp 600 ribu yang cair 4 kali ini bisa didapatkan dengan mengikuti program Kartu Prakerja 2022. Sehingga totalnya Rp 2,4 juta.

Selain itu, peserta Kartu Prakerja juga akan mendapat insentif survei Rp 150 ribu dan dana bantuan mengikuti pelatihan sebesar Rp 1 juta.

Baca Juga: Daftar 16 Golongan Orang yang Gagal Diterima Kartu Prakerja, Gelombang 28 Dibuka Kapan?

Program Kartu Prakerja 2022 akan dialokasikan bagi 3-4,5 juta orang. Saat ini pendaftaran telah dibuka hingga gelombang 27, atau 5 gelombang karena dimulai dari gelombang 23.

Seleksi Kartu Prakerja gelombang 27 pun sudah berlangsung. Manajemen Kartu Prakerja sudah mengumumkan siapa saja yang lolos pada gelombang 27.

Bagi yang belum sempat daftar, apalagi tidak terdata BPUM di Eform BRI, kamu bisa mengikuti pendaftaran gelombang 28 yang dibuka mulai hari ini, Senin, 9 Mei 2022.

Baca Juga: Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 28 Resmi Dibuka, Perhatikan Syarat Ini agar Lolos Seleksi

Namun perlu diperhatikan meski tanpa syarat SKU, ada syarat dari Kartu Prakerja yang harus dipenuhi agar bisa lolos mendapatkan BLT Rp 600 ribu 4 kali. Berikut di antaranya:

Halaman:

Editor: F Akbar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x