Rekrutmen Bersama BUMN 2022 Tutup Hari Ini: Simak Jumlah Kuota, Cara Daftar dan Jadwal Pengumuman Seleksi

- 25 April 2022, 20:06 WIB
Ilustrasi Rekrutmen Bersama BUMN 2022, simak kuota, cara daftar, dan jadwal seleksi.
Ilustrasi Rekrutmen Bersama BUMN 2022, simak kuota, cara daftar, dan jadwal seleksi. /ANTARA FOTO/Dhemas Reviyanto

3. Persiapkan dokumen-dokumen seperti:

Baca Juga: Cara Membuat Surat Lamaran Kerja yang Lengkap dan Benar, Wajib Diketahui Para Pelamar Pekerjaan

  • Foto Profil Wajib
  • KTP Wajib
  • Ijazah/Surat Keterangan Lulus Wajib
  • Transkrip Nilai Wajib
  • SKCK Wajib
  • Dokumen lainnya (Sertifikat Pelatihan, Bahasa Inggris, dll) Jika Ada
  • Surat Rekomendasi (template surat rekomendasi pernah bekerja hanya sebagai referensi Download)

4. Unggah dokumen persyaratan yang dibutuhkan.

Sebagaimana diketahui, pendaftaran hanya dibuka mulai tanggal 14-25 April 2022 saja, di luar tanggal tersebut tidak dapat dilakukan apabila tidak ada perpanjangan.

Pengumuman pendaftaran registrasi dan seleksi administrasi akan diumumkan pada tanggal berikutnya yang belum diinformasikan secara resmi oleh Kementerian BUMN.

Nantikan informasi pengumuman registrasi dan seleksi administrasi di laman resmi maupun akun sosial media Kementerian BUMN. Demikian informasi mengenai Rekrutmen Bersama BUMN 2022 tentang kuota, cara daftar, dan jadwal.***

Halaman:

Editor: Aziz Abdillah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x