Tata Cara Sholat Taubat: Lengkap Dengan Niat, Keutamaan, dan Doa Agar Diampuni Segala Dosa

- 14 April 2022, 20:50 WIB
Ilustrasi sholat - Berikut niat dan tata cara melaksanakan sholat tobat setelah bermaksiat.
Ilustrasi sholat - Berikut niat dan tata cara melaksanakan sholat tobat setelah bermaksiat. /freepik/rawpixel.com

Baca Juga: Bacaan Niat dan Tata Cara Sholat Tarawih 8 atau 11 Rakaat di Bulan Ramadhan Serta Doa Setelah Tarawih

Keutamaan sholat taubat

Mengerjakan sholat taubat, seorang hamba berarti telah mengakui kesalahan dan dosanya serta berazzam tidak akan mengulanginya. Memohon ampunan dengan kesungguhan dan meyakini bahwa Allah maha penerima taubat sebagaimana firman Allah,

وَٱلَّذِينَ إِذَا فَعَلُواْ فَٰحِشَةً أَوۡ ظَلَمُوٓاْ أَنفُسَهُمۡ ذَكَرُواْ ٱللَّهَ فَٱسۡتَغۡفَرُواْ لِذُنُوبِهِمۡ وَمَن يَغۡفِرُ ٱلذُّنُوبَ إِلَّا ٱللَّهُ وَلَمۡ يُصِرُّواْ عَلَىٰ مَا فَعَلُواْ وَهُمۡ يَعۡلَمُونَ

“Dan (juga) orang-orang yang apabila mengerjakan perbuatan keji atau menzhalimi diri sendiri, (segera) mengingat Allah, lalu memohon ampunan atas dosa-dosanya, dan siapa (lagi) yang dapat mengampuni dosa-dosa selain Allah? Dan mereka tidak meneruskan perbuatan dosa itu, sedang mereka mengetahui.” (QS. Ali Imraan : 135)

Menjalankan sholat taubat akan membuat seorang hamba akan merasa lebih laga dan membuat hati damai.

Baca Juga: Daftar Surat Pendek Al-Qur’an yang Dibaca saat Sholat Tarawih, Bacaan Juz 30 dari Surat Al-Qadr 5 Ayat

Tata cara sholat taubat

Dilansir dari masjidpedesaan.or.id, berikut tata cara melakukan sholat taubat:

1. Berwudhu dengan wudhu yang sempurna sesuai sunnah Nabi shallallahu’alaihi wa sallam

Halaman:

Editor: Aziz Abdillah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x