Cara Cek Status Salur Bansos PKH 2022 Tahap 1: Tanda Lolos Penerima Lansia hingga BLT Balita Dapat Rp 3 Juta

- 15 Maret 2022, 12:15 WIB
ilustrasi - Cara Cek Status Salur Bansos PKH 2022 Tahap 1: Tanda Lolos Penerima Lansia hingga BLT Balita Dapat Rp 3 Juta.
ilustrasi - Cara Cek Status Salur Bansos PKH 2022 Tahap 1: Tanda Lolos Penerima Lansia hingga BLT Balita Dapat Rp 3 Juta. /ANTARA FOTO/M RISYAL HIDAYAT

Dari tujuh golongan penerima bansos PKH, terdapat dua golongan yang mendapat bantuan tertinggi dengan nominal Rp 3 juta.

Simak tujuh golongan penerima bansos PKH selengkapnya:

Baca Juga: Bansos PKH Tahap 1 Cair Maret Sampai Tanggal Ini, Cek Status Penerima di Link cekbansos.kemensos.go.id

- Golongan Ibu Hamil/Nifas: Rp 3 juta

- Golongan balita: Rp 3 juta

- Golongan Pendidikan Anak SD/Sederajat: Rp 900 ribu

- Golongan Pendidikan Anak SMP/Sederajat: Rp 1,5 juta

- Golongan Pendidikan Anak SMA/Sederajat: Rp 2 juta

- Golongan Penyandang Disabilitas berat: Rp 2,4 juta

- Golongan Lanjut Usia: Rp 2,4 juta

Halaman:

Editor: Muhammad Suria


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x