Sejarah Hari Persatuan Farmasi Indonesia, Diperingati Tiap Tanggal Berapa? Apakah Tanggal Merah?

- 13 Februari 2022, 05:30 WIB
Simak sejarah Hari Persatuan Farmasi Indonesia. Diperingati setiap tanggal berapa dan apakah termasuk tanggal merah sehingga membuat libur?
Simak sejarah Hari Persatuan Farmasi Indonesia. Diperingati setiap tanggal berapa dan apakah termasuk tanggal merah sehingga membuat libur? /PIXABAY/Pexels

Para pekerja farmasi sangat berjasa dalam menumpas penjajahan di Indonesia. Selain membantu aspek kesehatan militer, para ahli farmasi tersebut sudah banyak bergerak di bidang kesehatan dan kesejahteraan masyarakat.

Maka itu, visi yang sudah disatukan dari faktor sejarah tersebut, kemudian membuat para asisten apoteker Indonesia menyatukan diri dalam sebuah organisasi.

Baca Juga: Tanggal 23 Januari 2022 Hari Apa? Ada Peringatan Gempa Bumi 800 Ribu Orang Tewas dan Peristiwa Lainnya

Berlatar tempat di Hotel Merdeka, Yogyakarta, PAFI berdiri dan menjadi organisasi farmasi tertua di Tanah Air.

Maka itu, berdirinya PAFI dinilai sangat penting dalam mengubah peta sejarah ahli farmasi di Indonesia untuk mengabdikan diri di masyarakat.

Berikut visi PAFI sebagai organisasi yang menghimpun ahli farmasi di Indonesia:

- Mewujudkan masyarakat adil dan makmur berdasarkan Pancasila dan UUD 1945.

- Mewujudkan derajat kesehatan yang optimal bagi masyarakat Indonesia.

Baca Juga: Peringatan Hari Besar Nasional Bulan Ini Januari hingga Desember 2022 Terbaru, Ada Daftar Libur?

- Mengembangkan dan meningkatkan pembangunan farmasi Indonesia.

Halaman:

Editor: Iman Fakhrudin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah