Santa Klaus Itu Apa? Ini Sejarah dan Perbedaannya dengan Sinterklas yang Jarang Diketahui Orang

- 25 Desember 2021, 11:11 WIB
Ilustrasi - Pengertian apa itu Santa Klaus, sejarah Santa Klaus dan perbedaannya dengan Sinterklas yang jarang diketahui orang.
Ilustrasi - Pengertian apa itu Santa Klaus, sejarah Santa Klaus dan perbedaannya dengan Sinterklas yang jarang diketahui orang. /PIXABAY/anaterate

BERITA DIY – Berikut ini pengertian apa itu Santa Klaus, sejarah Santa Klaus dan perbedaannya dengan Sinterklas yang jarang diketahui orang.

Hari ini Sabtu, 25 Desember 2021 kita sebagai umat Kristiani merayakan Hari Raya Natal 2021.

Telah diketahui bhawa Hari raya Natal merupakan hari besar untuk memperingati hari kelahiran Yesus Kritus.

Baca Juga: Kumpulan Kata-Kata Mutiara Hari Natal 2021 Pilihan yang Bikin Perayaan Natal Kamu Makin Hangat dan Bahagia

Jika kita membahas tentang hari Natal pasti tidak asing dengan nama Santa Klaus dan Sinterklas.

Mungkin orang biasa menganggapnya kedua nama itu merupakan nama orang yang sama yang setiap hari Natal akan memberikan sebuah hadiah kepada anak-anak.

Namun ternyata Santa Klaus dan Sinterklas berbeda, berikut ini penjelasannya yang akan dibahas oleh Berita DIY.

Sinterklas atau Santa Klaus adalah tokoh dalam berbagai budaya yang menceritakan tentang seorang yang memberikan hadiah kepada anak-anak, khususnya pada Hari Natal.

Baca Juga: Link Nonton Home Alone 1-5 Full Movie Sub Indo, Film Spesial Libur Hari Natal: Bukan di Laman LK21

Halaman:

Editor: Arfrian Rahmanta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x