Contoh Ayat Muhkamat dan Mutasyabihat dalam Alquran, Pengertian hingga Perbedaannya

- 16 November 2021, 14:56 WIB
Ilustrasi - Berikut pengertian, perbedaan dan contoh ayat muhkamat dan mutasyaabihat dan penerapanya dalam Alquran
Ilustrasi - Berikut pengertian, perbedaan dan contoh ayat muhkamat dan mutasyaabihat dan penerapanya dalam Alquran /Pexels/Abdulmeilk Aldawsari

BERITA DIY - Memahami sekaligus mengenal contoh ayat muhkamat dan mutasyaabihat, begini pengertian serta perbedaannya.

Sebagai kitab suci, Alquran memiliki isi sebagai pedoman dalam melakukan segalahal. Karena sejatinya sebagai umat Islam harus selalu dalam tuntunan yang telah diajarkan.

Ketika memahami ayat Alquran, masih sulit bagi umat Islam untuk mendalami makna dengan benar.

Baca Juga: 10 Tanda Kiamat Sesuai Urutan dalam Hadits dan Alquran, Mulai dari Muncul Imam Mahdi sampai Hancurnya Kabah

Karena masih ada ayat-ayat yang perlu penjelasan lebih lanjut dalam memaknainya. Dalam kajian Islam, hal ini disebut dengan muhkamat dan mutasyaabihat.

Ayat-ayat muhkamat adalah ayat-ayat yang memiliki makna jelas dan tidak ambigu. Artinya, ayat muhkamat pemahamanya tidak diragukan dan mudah dipahami tentang makna dan isinya.

Sedangkan ayat mutasyabihat ialah ayat yang tidak berdiri sendiri dan membutuhkan penjelasan lebih lanjut.

Baca Juga: Doa Sebelum Membaca Alquran dan Doa Setelah Membaca Alquran beserta Keutamaan LENGKAP Arab, Latin, dan Artinya

karena itu seorang muslim harus menerima ayat yang mutasyaabihat dan mengamalkan muhkamat.

Halaman:

Editor: Iman Fakhrudin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah