Kisi-kisi SKB Tes CPNS 2021 Usai Pengumuman SKD, Jadwal dan Link Download Sesuai Ketentuan BKN

- 13 November 2021, 12:20 WIB
Jadwal pelaksanaan SKB usai pengumuman ujian SKD CPNS 2021, serta link download kisi-kisi dan ketentuan umum dari BKN.
Jadwal pelaksanaan SKB usai pengumuman ujian SKD CPNS 2021, serta link download kisi-kisi dan ketentuan umum dari BKN. /Tangkap layar www.menpan.go.id

Dalam surat tersebut, tertulis materi SKB yang akan diujikan. Tentunya, materi di masing-masing jabatan berbeda.

Sehingga peserta harus mencocokkan formasi yang telah dilamar. Untuk melihat kisi-kisi soal SKB tersebut dapat klik link berikut:

Baca Juga: Link dan Jadwal Pengumuman SKD CPNS 2021, Ada 159 Instansi yang Sudah Mengumumkan Hasil Seleksi

Berikut link download kisi-kisi soal SKB CPNS 2021 atau klik di sini. Adapun materi SKB dapat berupa:

a. Psikotest;

b. Tes Potensi Akademik;

c. Tes Kemampuan Bahasa Asing;

d. Tes Kesehatan Jiwa;

e. Tes Kesegaran Jasmani/Tes Kesamaptaan;

f. Tes Praktik Kerja;

Halaman:

Editor: Arfrian Rahmanta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah