CPNS dan PPPK 2021, Begini Atasi Masalah NIK yang Tak Ditemukan Waktu Daftar di SSCASN

- 7 Juli 2021, 13:28 WIB
NIK Tidak Ditemukan Saat Login SSCASN, Berikut Solusinya
NIK Tidak Ditemukan Saat Login SSCASN, Berikut Solusinya /tangkap Layar sscasn.bkn.go.id/sscasn.bkn.go.id

3. Simak bagian rubik Data Diri, ada beberapa pilihan persoalan yang sering terjadi:
a) NIK dan No.KK Tidak Ditemukan KLIK DI SINI
b) NIK Didaftarkan Orang Lain KLIK DI SINI
c). Data Diri Tidak Sesuai KLIK DI SINI
Pilih satu dari tiga permasalahan yang sedang dihadapi

Baca Juga: Seleksi CPNS 2021: 10 Instansi Sepi Peminat Menurut BKN di Pekan Pertama Juli 2021, Daftar di sscasn.bkn.go.id

4. Isi Nama Lengkap, NIK, KK, Tempat Lahir, dan Tanggal Lahir pada kolom yang benar

5. Masukkan kode CAPTCHA

6. Baru klik Submit

7. Tunggu beberapa saat nanti admin SSCASN BKN akan memberikan solusi terkait permasalahan yang diajukan pelamar CPNS dan PPPK 2021.

Selain cara di atas bisa juga menghubungi langsung Dinas Dukcapil Kab/Kota masing-masing.

Pendaftarn menghubungi Dinas Dukcapil Kab/Kota masing-masing untuk konsolidasi data
Menghubungi call center Halo Dukcapil dengan mengirimkan data sesuai format berikut:

Baca Juga: Jangan Sampai Salah Pilih, Begini Cara Cek Formasi di CPNS 2021

# NIK
# Nama_Lengkap
# Nomor_Kartu_Keluarga
# Nomor_Telp
# Permasalahan

Halaman:

Editor: Muhammad Suria


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x