Beda Harga Pasang Wifi Terbaru per Juni 2021: Indihome, PLN Iconnet, Biznet dan First Media

- 3 Juni 2021, 17:00 WIB
Ilustrasi - Perbandingan tarif biaya layanan internet, mana yang lebih murah? Iconnet, Indihome, Biznet, dan First Media.
Ilustrasi - Perbandingan tarif biaya layanan internet, mana yang lebih murah? Iconnet, Indihome, Biznet, dan First Media. /PIXABAY/terimakasih0

BERITA DIY - Pekan pertama bulan ini, tepatnya 1 Juni 2021, PLN merilis layanan internet bernama Iconnet. Layanan fixed broadband internet ini diproduksi oleh anak usaha PLN, PT Indonesia Comnets Plus (ICON+).

Layanan internet Wifi dari PLN tersebut dapat diakses melalui aplikasi PLN Mobile. Diklaim oleh Direktur Utama PLN, Zulkifli Zaini, dengan adanya Iconnet, PLN akan mewujudkan layanan internet yang makin berkualitas.

Untuk memaksimalkan layanan internet Iconnet, PLN akan mensinergikan sumber daya PLN Group. PLN merasa dapat berkontribusi di layanan internet fiber optik.

Baca Juga: Jadwal Terbaru Pemblokiran Kartu ATM Bank Himbara, BTN Blokir Debit Magnetic Stripe per 7 Juni 2021

“Jadi PLN membangun jaringan listrik hingga ke seluruh pelosok negeri yang akan kami ekspansi dengan jaringan internet. Ke depan, tentunya dimana ada listrik, disitu ada Iconnet,” imbuh Zulkifli pada siaran pers, Selasa 1 Juni 2021.

Berikut adalah beda harga pasang Wifi terbaru Juni 2021. Perbandingan tarif internet antara Indihome, PLN Iconnet, Biznet dan First Media.

Indihome

Indihome, di sisi lain, menawarkan layanan internet yang dikombinasikan dengan akses ke TV kabel, telepon, dan layanan lainnya.

Tidak ada batasan kuota, namun harga bervariasi berdasarkan kecepatan dan layanan tambahan lainnya.

Baca Juga: Demi Mempercepat UMKM Jabar Go Digital, Ridwan Kamil Gandeng Shopee dalam Membuka Shopee Center

Halaman:

Editor: Arfrian Rahmanta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x