Cara Dapat Bansos Tunai Rp 300 Ribu April 2021, Klik cekbansos.kemensos.go.id Ini Syarat Daftar BST

- 28 April 2021, 10:26 WIB
Bansos Tunai Rp 300 ribu April 2021: Cara cek penerima dan syarat terdaftar di cekbansos.kemensos.go.id
Bansos Tunai Rp 300 ribu April 2021: Cara cek penerima dan syarat terdaftar di cekbansos.kemensos.go.id /Antara/Adeng Bustomi

1. Buka link cekbansos.kemensos.go.id

2. Masukkan Provinsi, Kabupaten, Kecamatan dan Desa/Kelurahan

3. Masukkan Nama penerima sesuai KTP

4. Masukkan 4 huruf kode yang tertera dalam kotak kode

5. Lalu klik Cari

6. Maka muncul hasil pencarian data, berupa alamat penerima, periode bansos, dan identitas penerima

7. Selain itu, bila sudah menerima bansos, maka pada kolom ada keterangan status bansos sudah disalurkan atau belum.

Baca Juga: Klik Link dtks.kemensos.go.id Ini Cara Cek Online Penerima Bansos Tunai Rp 300 Ribu April 2021 Pakai KTP

Sayangnya, tidak semua masyarakat berhak dapat bantuan ini. Bansos Tunai atau BST Rp 300 ribu yang cair April 2021 ini hanya cair ke 10 juta KPM yang memenuhi syarat.

Dikutip Berita DIY dari laman Indonesia.go.id, berikut syarat dapat bansos tunai atau BST Rp 300 ribu April 2021:

Halaman:

Editor: Iman Fakhrudin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x