Cara Screenshot Laptop dengan Mudah Tanpa Aplikasi

- 7 Maret 2021, 15:11 WIB
Ilustras: Cara Mudah Screenshot di Laptop
Ilustras: Cara Mudah Screenshot di Laptop /Pexels/ Mikael Blomkvist

Menggunakan Kombinasi Windows+PrtScr

Berbeda dengan cara sebelumnya, cara ini akan langsung menyimpan seluruh hasil screenshoot dalam format .png. Cara screenshot ini sangat mudah, yaitu sebagai berikut.

  • Tekan kombinasi tombol Windows + PrtScr
  • Kemudian buka File Explorer, pilih Pictures
  • Klik subfolder Screensots untuk melihat hasil screenshot.

Sementara untuk laptop dengan sistem MacOs dapat menggunakan kombinasi tombol Command+Shift+3 untuk mendapatkan screensho secara menyeluruh. Sedangan untuk laptop Macbook Pro 16 inchi atau model lainnya yang berjenis Touch Bar dapat menggunakan kombinasi tombol Command+Shift+6.

Demikian informasi beragam cara ccreenshot pada laptop dengan mudah tanpa aplikasi. Semoga bermanfaat.***

Halaman:

Editor: Iman Fakhrudin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x