3 Cara Gampang Screenshot di Laptop HP, Kombinasi Keypad Bisa Beda Fungsi

- 27 Januari 2021, 06:44 WIB
Ilustrasi keyboard laptop. Cara screenshot di latop HP
Ilustrasi keyboard laptop. Cara screenshot di latop HP /Unsplash/freestocks

BERITA DIY - Ada berbagai macam merk perangkat elektronik, salah satunya Hewlett-Packard atau biasa dikenal HP. Salah satu produk unggulan HP ada laptop maupun notebook dan salah satu fitur yang paling simpel namun penting adalah screenshot atau tangkap layar.

Screenshot berfungsi untuk menyimpan informasi dengan tampilan yang sama atau asli di suatu perangkat baik di laptop atau smartphone. Era digital sekarang hasil screenshot bisa menjadi hal yang penting di segala kondisi.

Baca Juga: Berkunjung ke Yogyakarta, Ini 3 Pantai yang Direkomendasikan

Umumnya tombol untuk screenshot berada di deret teratas keyboard laptop dengan inisial prt sc atau prt scr atau prt sc sysrq. Tombol Print Screen hanya akan berfungsi jika dibagian setting laptop sudah mengaktifkan fungsi Keyboard Print Screen shorcut.

Tapi mungkin masih banyak pengguna laptop HP yang belum tahu bagaimana cara termudah untuk menggunakan fitur screenshot di laptop . Berikut Berita DIY beri tahu bagaimana menggunakan fitur screenshot di laptop HP:

1. Cukup tombol Print Screen

Biasanya tombol untuk screenshot berada di deret teratas keyboard laptop dengan inisial prt sc/prt scr/ prt sc sysrq begitupun di laptop HP. Cukup dengan tombol Print Screen gambar keseluruhan layar sudah otomatis tertangkap.

Baca Juga: Jago Akting dan Bisnis, Arya Saloka Ikatan Cinta Punya Restoran Khas Jepang

Namun gambar itu hanya tersimpan di clipboard. Jika ingin menampilkan gambar screeshot terebut membutuhkan aplikasi yang kompatibel memuat gambar seperti Microsoft atau Paint kemudian gunakan komando ‘Ctrl+V’ lalu simpan sesuai keinginan.

2. Keypad Windows + Print Screen

Halaman:

Editor: Iman Fakhrudin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x