Kalender Pendidikan Tahun Ajaran 2024 dan 2025, Kapan Libur Kenaikan Kelas SD

1 Juni 2024, 17:36 WIB
Ilustrasi. Cek daftar kalender pendidikan tahun ajaran 2024 dan 2025, ketahui kapan libur kenaikan kelas SD: libur nasional dan cuti bersama. /PIXABAY/GDJ

BERITA DIY - Berikut daftar kalender pendidikan tahun ajaran 2024 dan 2025, ketahui kapan libur kenaikan kelas SD.

Pada tahun ajaran 2024 dan 2025, kalender pendidikan di Indonesia menentukan jadwal hari efektif sekolah, libur semester, libur khusus, ulangan semester, dan jadwal penerimaan rapor untuk siswa SD dan Sekolah Luar Biasa (SLB).

Kalender pendidikan memiliki peran yang sangat penting bagi siswa, guru, dan orang tua. Bagi siswa, Kalender pendidikan membantu siswa merencanakan aktivitas akademis dan non-akademis. Mereka dapat melihat jadwal ujian, tugas, dan acara sekolah.

Bagi guru, kalender pendidikan untuk menyusun rencana pembelajaran. Mereka menentukan kapan materi akan diajarkan, ujian akan dilaksanakan, dan libur sekolah.

Baca Juga: Profil Nova Liana Pemenang Miss Mega Bintang Indonesia 2024 : Ini Biodata Lengkap, Pendidikan, dan Akun IG 

Sementara, kalender pendidikan berguna bagi orang tua untuk merencanakan liburan keluarga atau kegiatan lain berdasarkan jadwal libur sekolah.

Daftar kalender pendidikan tahun ajaran 2024-2025

Berikut adalah kalender pendidikan untuk tahun ajaran 2024-2025 di Indonesia:

Juli 2024:

- 7 Juli 2024: Libur Tahun Baru Islam 1445 Hijriah.

- 8 Juli 2024: Awal semester atau hari pertama masuk sekolah.

- 8-10 Juli 2024: Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS).

Agustus 2024:

- 17 Agustus 2024: Libur HUT RI.

Baca Juga: Biodata Lawrence Wong PM Baru Singapura yang Viral di Twitter, Umur, Asal, Pendidikan, Karier, Profil Singkat

September 2024:

- 16 September 2024: Libur Maulid Nabi Muhammad SAW.

Desember 2024:

- 13 Desember 2024: Perkiraan pembagian laporan hasil belajar.

- 16 Desember 2024 hingga 1 Januari 2025: Perkiraan libur semester ganjil.

- 25 Desember 2024: Libur Hari Raya Natal.

- 26 Desember 2024: Cuti Bersama Hari Raya Natal.

Januari 2025:

- 1 Januari 2025: Libur tahun baru.

- 2 Januari 2025: Hari pertama masuk sekolah.

- 27 Januari 2025: Libur Isra Mi’raj.

- 29 Januari 2025: Libur Imlek.

Baca Juga: Hakikat Pendidikan Nilai Dalam Pendidikan Umum dan Contohnya Dalam Kehidupan Sehari Hari di Lingkungan Sekitar

Februari 2025:

- Belajar seperti biasa.

Demikianlah daftar kalender pendidikan tahun ajaran 2024 dan 2025, ketahui kapan libur kenaikan kelas SD: libur nasional dan cuti bersama.***

Editor: Arfrian Rahmanta

Tags

Terkini

Terpopuler