Daftar NISN Dapat PIP Kemdikbud 2024 Rp1 Juta Cair Januari, Cek Penerima BLT Anak Sekolah SD SMP SMA

14 Januari 2024, 10:00 WIB
Daftar NISN siswa yang dapat PIP Kemdikbud 2024 Rp1 juta cair Januari dan cara cek penerima BLT Anak Sekolah SD SMP SMA. /Tangkap layar pip.kemdikbud.go.id

BERITA DIY - Berikut daftar NISN siswa yang dapat bantuan PIP Kemdikbud 2024 Rp1 juta cair Januari dan cara cek penerima BLT Anak Sekolah SD SMP SMA login pip.kemdikbud.go.id lewat HP online.

Penyaluran bantuan PIP Kemdikbud 2024 mulai dilaksanakan di berbagai daerah dengan menyasar siswa SD SMP SMA yang sudah terdaftar dan telah menerima SK Nominasi sebagai penerima BLT Anak Sekolah KIP.

Siswa sekolah yang NISN miliknya dapat PIP Kemdikbud 2024 bisa diketahui dengan cek daftar penerima BLT Anak Sekolah online melalui laman SIPINTAR atau login pip.kemdikbud.go.id.

Namun tidak semua siswa yang terdaftar akan mendapatkan bantuan uang Rp 1 juta. BLT PIP Kemdikbud 2024 akan diberikan kepada masing-masing penerima sesuai dengan jenjang pendidikan mereka.

Baca Juga: Siswa Pemilik NISN Ini Dapat PIP Januari 2024, Cek Uang Bantuan Rp1 Juta Kapan Masuk Rekening SimPel BRI BNI?

Rincian nominal bantuan PIP Kemdikbud 2024 yang diberikan oleh pemerintah kepada siswa SD SMP SMA adalah sebagai berikut:

Siswa SD/SDLB/Program Paket A

- Rp 225.000 untuk kelas VI semester genap.

- Rp 450.000 untuk kelas I, II, III, IV, dan V semester genap.

Siswa SMP/SMPLB/Program Paket B

- Rp 375.000 untuk kelas IX semester genap.

- Rp 750.000 untuk kelas VII dan VIII semester genap.

Siswa SMA/SMK/SMALB/Program Paket C

- Rp 500.000 untuk kelas XII semester genap.

- Rp 1.000.000 untuk kelas X dan XI semester genap.

Baca Juga: PIP Kemdikbud 2024 Apa Cair Februari? Ini Cara Aktivasi Rekening SimPel BRI BNI Agar BLT Rp1 Juta Tidak Hangus

Cara Cek Daftar Penerima PIP Kemdikbud 2024

- Buka pip.kemdikbud.go.id

- Masukkan NISN dan NIK di kolom cari penerima PIP

- Klik cek penerima PIP

- Nantinya akan muncul keterangan apakah siswa termasuk penerima PIP Kemdikbud 2024 atau bukan, serta keterangan apakah uang bantuan sudah cair atau belum

Bantuan PIP Kemdikbud 2024 sendiri akan disalurkan kepada siswa yang terdaftar sebagai penerima melalui bank BRI untuk anak sekolah SD dan SMP. Lalu bank BRI untuk anak sekolah SMA atau SMK, serta bank BSI untuk siswa yang menempuh pendidikan di Aceh.

Baca Juga: Selamat Siswa Masih Bisa Dapat PIP Rp 1 Juta Meski Tak Terdaftar di pip.kemdikbud.go.id 2024, Ini Syaratnya

Sebagai informasi tambahan, PIP Kemdikbud 2024 yang cair bulan Januari merupakan lanjutan dari penyaluran PIP 2023 yang belum selesai.

Sementara BLT PIP Kemdikbud 2024 terbaru baru akan disalurkan kepada para penerima mulai bulan Februari mendatang melalui tiga tahap.

Jadwal pencairan PIP Kemdikbud 2024 di antaranya tahap 1 cair Februari-April, tahap 2 cair Mei-September, dan tahap 3 cair Oktober-Desember.

Demikian informasi daftar NISN siswa yang dapat bantuan PIP Kemdikbud 2024 Rp1 juta cair Januari dan cara cek penerima BLT Anak Sekolah SD SMP SMA login pip.kemdikbud.go.id lewat HP online.***

Editor: Bagus Aryo Wicaksono

Tags

Terkini

Terpopuler